Saturday, April 27, 2024
31.7 C
Jayapura

8 Kabupaten/Kota Belum Masukkan Data Honorer

JAYAPURA-Penyelesaikan masalah tenagara honorer di Papua nampaknya tidak semudah dibayangkan. Meski sudah  mendapat 20.000 kuota yang diumumkan Kemenpan RB untuk diangkap sebagai Calon Aparatur Sipil Negara, namun ternyata penyelesaiaanya tidak segampang itu.

   Nyatanya sampai dengan saat ini masih terdapat 7 kabupaten dan 1 kota yang belum memasukan data honorernya. Dengan demikian, pastinya Pemerintah Provinsi Papua dalam hal ini BKD Papua memiliki tugas ekstra untuk mengumpulkan data tersebut.

   Kepala Badan Kepegawaian Daerah Provinsi Papua,  Marthen Kogoya  menjelaskan pihaknya masih fokus menyelesaikan permasalahan honorer di Papua. Sebagian besar kabupaten sudah mengumpulkan data honorernya, yang belum sama sekali masih ada 7 kabupaten dan 1 kota, kami juga tidak tau kendala pastinya apa,” katanya kepada Cenderawasih Pos, Rabu (23/3) kemarin.

Baca Juga :  Pangdam: Jika Diserang, Kami Lawan 

  Diakuinya, 7 Kabupaten tersebut adalah Kab. Tolikara, Kab. Mamberamo Raya, Kab.Mamberamo Tengah, Kab. Asmat, Kab. Dogiyai, Pegunungan Bintang, Yahukimo, dan Kota Jayapura.

  Pihaknya sangat menyayangkan dari semua, Kota Jayapura belum memasukkan datanya, seharusnya Kota Jayapura menjadi contoh malah ini masih terlambat. “Kami harapkan dalam waktu dekat ini semua Kab/kota sudah memasukan datanya agar kami bisa melaporkan ke Menpan,” pungkasnya. (ana/tri)

JAYAPURA-Penyelesaikan masalah tenagara honorer di Papua nampaknya tidak semudah dibayangkan. Meski sudah  mendapat 20.000 kuota yang diumumkan Kemenpan RB untuk diangkap sebagai Calon Aparatur Sipil Negara, namun ternyata penyelesaiaanya tidak segampang itu.

   Nyatanya sampai dengan saat ini masih terdapat 7 kabupaten dan 1 kota yang belum memasukan data honorernya. Dengan demikian, pastinya Pemerintah Provinsi Papua dalam hal ini BKD Papua memiliki tugas ekstra untuk mengumpulkan data tersebut.

   Kepala Badan Kepegawaian Daerah Provinsi Papua,  Marthen Kogoya  menjelaskan pihaknya masih fokus menyelesaikan permasalahan honorer di Papua. Sebagian besar kabupaten sudah mengumpulkan data honorernya, yang belum sama sekali masih ada 7 kabupaten dan 1 kota, kami juga tidak tau kendala pastinya apa,” katanya kepada Cenderawasih Pos, Rabu (23/3) kemarin.

Baca Juga :  Ajukan Surat Permohonan

  Diakuinya, 7 Kabupaten tersebut adalah Kab. Tolikara, Kab. Mamberamo Raya, Kab.Mamberamo Tengah, Kab. Asmat, Kab. Dogiyai, Pegunungan Bintang, Yahukimo, dan Kota Jayapura.

  Pihaknya sangat menyayangkan dari semua, Kota Jayapura belum memasukkan datanya, seharusnya Kota Jayapura menjadi contoh malah ini masih terlambat. “Kami harapkan dalam waktu dekat ini semua Kab/kota sudah memasukan datanya agar kami bisa melaporkan ke Menpan,” pungkasnya. (ana/tri)

Berita Terbaru

Artikel Lainnya