Terkait anggaran beasiswa bagi anak-anak yang kuliah baik di luar maupun dalam negeri, Pemerintah Provinsi Papua berdasarkan perubahan regulasi Otsus maka kewenangan yang akan ditanggung oleh kabupaten/kota masing-masing.
Plt Kepala Dinas Olahraga dan Pemuda (Disorda) Provinsi Papua, Alexander Kapisa mengatakan bahwa venue-venue PON XX dan Peparnas XVI 2021 yang berdiri di atas tanah TNI/Polri dan pihak gereja akan dihibahkan sebagai penerima akhir.
Speedboat 85 PK yangĀ membawaĀ 6 penumpang terbakar di perairan Asmat, tepatnya di Kampung Wowi, Distrik Suator, Kabupaten Asmat Selasa (21/12) malam. Akibat kejadian tersebut, 1 penumpang bernama Tiem Halerohom hilang dan belum ditemukan hingga kini.
Digital banking bagi dunia perbankan, kini bukan lagi pilihan, namun sudah menjadi keharusan seiring meningkatnya tuntutan transformasi digital di kalangan masyarakat, terlebih sejak pandemi Covid-19. Tak mau ketinggalan, PT Bank Pembangunan Daerah Papua (Bank Papua) belakangan juga gencar melakukan inovasi produk dan layanan perbankan berbasis digital (digital banking).
Pesawat kargo milik Jayawijaya Dirgantara jenis Boeing 737 dengan nomor registrasi PK-JRW mengalami insiden beberapa saat setelah lepas landas dari Bandara Sentani, Kabupaten Jayapura, Sabtu (18/12) pagi.
Sebanyak 261 sopir Orang Asli Papua (OAP) yang Ketua Masyarakat Transportasi Indonesia (MTI), Papua, Dr Petrus Bachtiar (tengah) bersama Kapolda Papua, Irjend Pol Mathius D Fakhiri dan terlibat dalam transportasi selama PON dan Peparnas tahun 2021 dianggap telah membantu pemerintah membawa nama harum Papua ke nasional.
Sebanyak 20 atlet Nasional Paralimpik Committee Papua dipanggil untuk mengikuti pelatihan nasional NPC Indonesia persiapan ASEAN Para Games tahun 2022. Pemanggilan para atlet andalan Papua ini pasca torehan prestasi juara umum pada perhelatan Pekan Paralimpik Nasional (Peparnas) XVI tahun 2021 di bumi Cenderawasih, provinsi Papua.
Selama tiga tahun kepemimpinan Bupati Jayawijaya, Jhon Richard Banua, SE., M.Si., dan Wakil Bupati, Marthin Yogobi, SH., M.Hum., tentunya membawa perubahan pada Ā sektor infrastruktur, pendidikan dan kesehatan Ā di Kabupaten Jayawijaya sesuai dengan visi dan misi pemerintah saat ini.
Salah satu akademisi Uncen, Marinus Yaung Ā menyampaikan pendapat bahwa untuk penanganan pengungsi ini ada empat pihak yang harus bertanggungjawab. Pertama adalah gubernur, lalu bupati, DPR dan dewan gereja.
Ada ribuan masyarakat Papua yang mengungsi akibat konflik bersenjata antara TNI-Polri yang terjadi di Papua sejak 2018 hingga 2021. Sebagaimana, konflik bersenjata pernah terjadi di Nduga, Intan Jaya, Yahukimo dan Pegunungan Bintang.