Friday, November 22, 2024
34.7 C
Jayapura

Ratusan Personel Polisi Amankan Pendaftaran di KPU

MERAUKE- Ratusan personel dari Polres Merauke diturunkan untuk mengamankan  pendaftaran di KPU Kabupaten Merauke dan melakukan backup di KPU Provinsi Papua Selatan.   

Kapolres Merauke AKBP Leonardo Yoga yang turun langsung lapangan memantau pengamanan di KPU Kabupaten Merauke tersebut mengungkapkan bahwa dalam rangka pengamanan dan pengaturan lalu lintas, pihaknya telah menurunkan  ratusan personel  untuk pendaftaran Bupati dan Wakil Bupati Merauke  Kristian Gebze dan Kusmanto.

‘’Kita juga membackup pengamanan di  Kantor KPU Provinsi Papua Selatan,’’ katanya.

Untuk KPU Provinsi Papua Selatan tersebut sepenuhnya dilakukan oleh Polda Papua. Namun karena  Polda papua Selatan belum terbentuk, dan anggota Polres Merauke juga adalah bagian dari Polda Papua sehingga Polres Merauke membackup bersama dengan Batalyon Brimob Merauke.

Baca Juga :  Mantan Wabup Benyamin Siap Kosongkan Rumah Dinas

‘’Selama pengamanan pendaftaran berlangsung Anggota Polres Merauke menjaga situasi pendaftaran di KPU Kabupaten  Merauke  agar dapat berjalan dengan aman, tertib dan lancar,’’ katanya.

Kapolres Merauke AKBP Leonardo Yoga, kembali mengingatkan kepada seluruh anggota Polres Merauke yang melaksanakan pengamanan dan seluruh elemen masyarakat agar tetap menjaga ketertiban dan keamanan selama masa pendaftaran di KPU Kabupaten Merauke  berlangsung. (ulo/wen)

Layanan Langganan Koran Cenderawasih Pos, https://bit.ly/LayananMarketingCepos

BACA SELENGKAPNYA DI KORAN DIGITAL CEPOS  https://www.myedisi.com/cenderawasihpos

MERAUKE- Ratusan personel dari Polres Merauke diturunkan untuk mengamankan  pendaftaran di KPU Kabupaten Merauke dan melakukan backup di KPU Provinsi Papua Selatan.   

Kapolres Merauke AKBP Leonardo Yoga yang turun langsung lapangan memantau pengamanan di KPU Kabupaten Merauke tersebut mengungkapkan bahwa dalam rangka pengamanan dan pengaturan lalu lintas, pihaknya telah menurunkan  ratusan personel  untuk pendaftaran Bupati dan Wakil Bupati Merauke  Kristian Gebze dan Kusmanto.

‘’Kita juga membackup pengamanan di  Kantor KPU Provinsi Papua Selatan,’’ katanya.

Untuk KPU Provinsi Papua Selatan tersebut sepenuhnya dilakukan oleh Polda Papua. Namun karena  Polda papua Selatan belum terbentuk, dan anggota Polres Merauke juga adalah bagian dari Polda Papua sehingga Polres Merauke membackup bersama dengan Batalyon Brimob Merauke.

Baca Juga :  Polisi Amankan 3 Terduga Pengedar  Ganja

‘’Selama pengamanan pendaftaran berlangsung Anggota Polres Merauke menjaga situasi pendaftaran di KPU Kabupaten  Merauke  agar dapat berjalan dengan aman, tertib dan lancar,’’ katanya.

Kapolres Merauke AKBP Leonardo Yoga, kembali mengingatkan kepada seluruh anggota Polres Merauke yang melaksanakan pengamanan dan seluruh elemen masyarakat agar tetap menjaga ketertiban dan keamanan selama masa pendaftaran di KPU Kabupaten Merauke  berlangsung. (ulo/wen)

Layanan Langganan Koran Cenderawasih Pos, https://bit.ly/LayananMarketingCepos

BACA SELENGKAPNYA DI KORAN DIGITAL CEPOS  https://www.myedisi.com/cenderawasihpos

Berita Terbaru

Artikel Lainnya