Tuesday, May 14, 2024
25.7 C
Jayapura
- Advertisement -spot_img

TAG

KEEROM

Polres Keerom Dalami Penemuan Mayat di Kampung Banda

Kapolres Keerom AKBP Christian Aer, melalui Kasat Reskrim Polres Keerom AKP Jetny L Sohilait, menjelaskan bahwa setelah mendapatkan laporan, pihaknya langsung merespon, dimana Unit Identifikasi Satuan  Reskrim Polres Keerom langsung melakukan olah TKP.

Bupati Gusbager Kembalikan Berkas Pendaftaran ke PSI

Diketahui, PSI merupakan partai ke-8 bagi Bupati Gusbager untuk mengembalikan berkas pendaftaran. Sebelumnya Piter Gusbager sudah menyerahkan berkas pendaftaran ke PDIP, PPP, PBB, Nasdem, Perindo, Gerindra dan PSI. Kemudian Golkar sebagai partai pemenang di Kabupaten Keerom.

Bupati Gusbager Berikan Bantuan Alat Pertanian di Kampung Sanggaria

Bupati Gusbager juga menyerahkan bantuan alat pertanian seperti 6 unit hand traktor, pupuk, bibit jagung mesin pengering jagung dan mesin pemipil jagung.  Juga menyerahkan satu unit kendaaran mobil untuk Masjid Fisabilillah Sanggaria. 

Pesparawi XIV Tetap Dilaksanakan Tahun 2024

“Dalam rapat koordinasi ini, kami membicarakan hal-hal yang terkait dengan pelaksanaan Pesparawi ke-XIV Kabupaten Keerom. Kami telah menyepakati bersama pelaksanakan Pesparawi tetap dilaksanakan pada tahun 2024,” ungkap Bupati Gusbager kepada awak media.

Dugaan Korupsi di Keerom, 27 Saksi Sudah Diperiksa

  Dikatakan untuk kasus ini tersangka juga menggunakan pengacara karena ancaman pidana di atas 5 tahun namun kata Diskrimsus sekalipun dikatakan ada informasi yang menyatakan jumlah yang disebutkan penyidik tidak sebesar Rp 18 miliar lebih namun penyidik kata Ade tetap berpegang pada dua alat bukti.

Pengisian Jabatan Sekda Keerom Tunggu Izin Kemendagri

Dia menuturkan, setelah mendapatkan izin dari Kemendagri, maka mereka akan segera melantik pejabat Sekda definitif.  "Dalam waktu dekat setelah izin dari Mendagri keluar, maka kami boleh melakukan pelantikan  posisi Sekda yang lagi kosong," ujarnya.

Bupati Gusbager Lantik 9 Pejabat Struktural

Dalam pelantikan ini tidak ada wajah baru. Hanya saja pergeseran pejabat dalam jabatan struktural. Misalnya, kekosongan Asisten 2 diisi oleh Yan Piet Meres dari BPKAD. Elchi Meho yang sebelumnya sebagai Kepala Kesbangpol sebagak Staf Ahli. Kemudian posisi Kepala Kesbangpol diisi oleh Rully Ririmase yang sebelumnya sebagai Kadisperindakop.

Meski Malam, Polres Keerom Tetap Sambagi Warga Lakukan Patroli Dialogis

Kegiatan patroli malam dipimpin Kanit Turjawali Sat Samapta  Polres Keerom Bripka Ibnu Khaldun beşerta lima personil Sat Samapta Polres Keerom. Kegiatan tersebut dilaksanakan dalam memberikan rasa aman, nyaman, kepada masyarakat dalam terciptanya sitkamtibmas yang aman dan kondusif di wilayah Kabupaten Keerom.

Maju di Pilkada, Bupati Gusbager Sudah Daftar di 6 Parpol

Dia menyatakan bahwa Kabupaten Keerom tidak bisa dibangun oleh satu golongan, pihak atau satu partai saja, tetapi butuh kesepakatan bersama untuk membangun Kabupaten Keerom menjadi lebih baik lagi

Propam Polda Papua Gelar Gaktibplin di Polres Keerom

Kegiatan dipimpin Kaur Gakkum  Subbid Provos Bid Propam Polda Papua, AKP Abdul Wahidin beserta personel Subbid Provos Bid Propam Polda Papua dan Kaur Kes Kamtibmas Bid Dokkes Polda Papua, AKP Didik Supowo beserta Personel Bid Dokkes Polda Papua.

Latest news

- Advertisement -spot_img