Sunday, April 20, 2025
29.7 C
Jayapura

Perihal Sampah, Butuh Kesadaran Semua Pihak

SENTANI – Terkait dengan kedisiplinan membuang sampah pada tempat-tempat yang telah disediakan pemerintah.

Serta jam-jam yang diwajibkan bagi masyarakat untuk membuang sampah di Kabupaten Jayapura masih jadi PR yang belum terjawab.

Kepala Dinas Lingkungan Hidup Kabupaten Jayapura, Abdul Rahman Basri mengakui bahwa untuk melaksanakan ketertiban membuang sampah membutuhkan kesadaran dari semua pihak.

“Khususnya untuk penanganan sampah butuh kesadaran dari berbagai pihak, tidak bisa hanya bergantung pada dinas atau petugas kebersihan saja, ” katanya kepada Cenderawasih Pos, belum lama ini.

Lanjutnya, kedepannya pihaknya akan meningkat sosialisasi, menjalin koordinasi hingga ke kampung-kampung, kompleks-komolek perumahan dan sebagainya.

“Kami akan meningkatkan pengelolaan sampah di Kabupaten Jayapura semakin baik, sshinga memberikan kontribusi yang baik juga bagi PAD dan juga masyarakat, ” terangnya. (ana)

Baca Juga :  Masyarakat Minta Lampu Penerangan Jalan  Setiap Malam Harus Nyala

Layanan Langganan Koran Cenderawasih Pos, https://bit.ly/LayananMarketingCepos

BACA SELENGKAPNYA DI KORAN DIGITAL CEPOS  https://www.myedisi.com/cenderawasihpos

SENTANI – Terkait dengan kedisiplinan membuang sampah pada tempat-tempat yang telah disediakan pemerintah.

Serta jam-jam yang diwajibkan bagi masyarakat untuk membuang sampah di Kabupaten Jayapura masih jadi PR yang belum terjawab.

Kepala Dinas Lingkungan Hidup Kabupaten Jayapura, Abdul Rahman Basri mengakui bahwa untuk melaksanakan ketertiban membuang sampah membutuhkan kesadaran dari semua pihak.

“Khususnya untuk penanganan sampah butuh kesadaran dari berbagai pihak, tidak bisa hanya bergantung pada dinas atau petugas kebersihan saja, ” katanya kepada Cenderawasih Pos, belum lama ini.

Lanjutnya, kedepannya pihaknya akan meningkat sosialisasi, menjalin koordinasi hingga ke kampung-kampung, kompleks-komolek perumahan dan sebagainya.

“Kami akan meningkatkan pengelolaan sampah di Kabupaten Jayapura semakin baik, sshinga memberikan kontribusi yang baik juga bagi PAD dan juga masyarakat, ” terangnya. (ana)

Baca Juga :  Pilkada Damai Harus jadi Komitmen Bersama,  Jangan Hanya Slogan

Layanan Langganan Koran Cenderawasih Pos, https://bit.ly/LayananMarketingCepos

BACA SELENGKAPNYA DI KORAN DIGITAL CEPOS  https://www.myedisi.com/cenderawasihpos

Berita Terbaru

Artikel Lainnya