Jokowi menyatakan bahwa kehadiran vaksin IndoVac merupakan buah kerja keras para sumber daya manusia (SDM) muda. Peneliti ini yang menggarap pembuatan vaksin tersebut dari hulu sampai ke hilir. "Ini memakan waktu, IndoVac dari awal sampai sekarang, satu setengah tahun. Sudah diam, enggak pernah bersuara, tahu-tahu jadi IndoVac," ucapnya.
 Kepala Kantor Kesehatan Pelabuhan (KKP) Kelas II Jayapura Tatap Shinta, SKM, melalui Fungsional Epidemiolog Ahli Muda (Koordinator Seksi Pengendalian Karantina dan Surveilans epidemiologi) pada KKP kelas II Jayapura Dahlan Napitupulu, Selasa (27/9) kemarin mengatakan stok tersebut aman.Â
Kepala Bidang Pencegahan dan Pengendalian Penyakit (Kabid P2P) Dinas Kesehatan Provinsi Papua dr Aaron Rumainum mengimbau warga untuk melakukan vaksinasi dengan mendatangi gerai gerai yang sudah disiapkan.
Sekretaris Daerah Kabupaten Biak Numfor Markus O. Mansnembra, SH.,MM memberikan apresiasi kepada masyarakat yang berbondong-bondong datang untuk mendapatkan vaksin Covid-19 sebagai bangian dari menjaga kekebalan tubuh.
‘’Bagi masyarakat yang ingin menerima vaksin booster, dipersilahkan mendaftar dulu ke sana. Cek dulu, apakah sudah bisa atau belum. Kalau sudah ada, barulah didaftar,’’kata Nevile R. Muskita. Â