Kapolres Tolikara Kompol Achmad Fauzan.,S.Ag saat di hubungi menyampaikan dalam rangka memberikan rasa aman dan nyaman kepada masyarakat Tolikara, pihaknya akan secara rutin melaksanakan kegiatan patroli dialogis.
Koramil 1702-08/Karubaga gelar karya bakti bersama dengan Pos Pi Jemaat Filipus Karubaga, Bertempat di Jl. Ampera Distrik Karubaga, Kabupaten Tolikara, Provinsi Papua Pegunungan.(27/04/2023). Hal tersebut disampaikan Dandim 1702/JWY Letkol Cpn Athenius Murip.S.H.,M.H., dalam rilis tertulisnya di Kabupaten Jayawi
Kapolres Tolikara Kompol Achmad Fauzan., S.Ag melalui Kabag SDM Polres Tolikara AKP Budiharjo Kadir menyatakan bahwa casis penerimaan Polri Tahun 2023 ini, terdiri dari 29 Casis Polki Bintara Polri, 4 Casis Polwan, Serta 4 Casis Tamtama Polri yang pada saat ini harir guna mengikuti simulasi persiapan untuk menghadapi tahapan tes Rikmin Awal.
Kapolres Tolikara Kompol Achmad Fauzan., S.Ag saat dikonfirmasi menyatakan bahwa pada pelaksanaan Operasi Ketupat Cartenz Tahun 2023 pihaknya akan terus memberikan pelayanan, dan pengamanan secara langsung pada pos-pos pelayanan yang telah tersedia.
Pasca insiden kasus tertembaknya seorang warga bernama Stefanus Wilil langsung disikapi segera oleh Polda Papua. Kapolda Papua, Irjen Pol Mathius Fakhiri meminta untuk bid propam segera memeriksa anggota yang melakukan penembakan termasuk yang saat itu bersama pelaku.
Mahkamah Agung (MA) Republik Indonesia (RI) melalui Putusan E-court Mahkamah Agung Pengadilan Tata Usaha Negara PTUN Jayapura secara resmih mengugurkan SK Bupati Tolikara Nomor 188.4/95 Tahun 2022, tentang pengangkatan atau penetapan Kepala Desa di Wilayah Kabupaten Tolikara.
Pemkab Tolikara menggelar Musyawarah Perencanaan Pembangunan (Musrenbang) dalam rangka penyusunan Rencana Kerja Pemerintah Daerah (RKPD) tahun 2024, di aula Kantor Bappeda di Igari Karubaga, Kamis (6/4) lalu.
Putusan MA, tertuang pada E-Court Mahkhamah Agung No 30, di mana dalam putusan MA menyebutkan menolak seluruh eksepsi tergugat (Mantan Bupati Tolikara) dan mengabulkan permohonan pelaksanaan keputusan dari para penggugat.
Mahkamah Agung (MA) Republik Indonesia (RI) mengabulkan gugatan Penggugat (Hak Angket DPRD Kabupaten Tolikara) terkait perkara penyalahgunaan wewenang yang dilakukan oleh Mantan Bupati Tolikara.
Universal Health Coverage (UHC) atau Cakupan Kesehatan Semesta dari BPJS merupakan sistem penjaminan kesehatan yang memastikan setiap warga dalam populasi memiliki akses yang adil terhadap pelayanan kesehatan promotif, preventif, kuratif, dan rehabilitatif, bermutu dengan biaya terjangkau.