Kapolres Jayawijaya melalui Kasat Reskrim Polres Jayawijaya AKP. Ibnu Rudihartono, STrk, SIK menyatakan hingga saat ini korban belum membuat laporan kepolisian, namun pihaknya masih terus melakukan upaya pengejaran terhadap dua pelaku yag melakukan aksi perampasan motor pada rabu kemarin.
“intinya kita akan mulai melakukan pemeriksaan setiap kendaraan yang dari Jayapura dan masuk ke Jayawijaya untuk mengecek miras, dan obat terlarang yang berkaitan dengan narkotika,”ungkapnya Kamis (12/10) saat ditemui di Polres Jayawijaya.
Kapolres Jayawijaya melalui Kasat Reskrim AKP Ibnu Rudihartono, S.TK, S.IK saat dikonfirmasi membenarkan pihaknya telah mengamankan dua orang masyarakat yang sedang bermain judi Togel di Jalan Trikora Wamena berinisial AS (35) dan WJ (40) dimana AS juga diketahui sebagai pengepul.
Saat dikonfirmasi Kapolres Keerom AKBP Christian Aer, melalui Kasat Sabhara Polres Keerom AKP Sandry Hutabarat membenarkan jika tim Patroli Polres Keerom telah melakukan penangkapan pelaku yang diduga membawa ganja.
Kapolres Paniai AKBP Abdus Syukur Felani , S.I.K melalui Kasat Lantas Polres Paniai Iptu Sugiarto, S.H., mengatakan, akibat cuaca yang sering hujan jalan pun jadi berlubang akibat terkikis oleh air.
Kapolres Tolikara AKBP Achmad Fauzan. S. Ag melalui Kasat Lantas Ipda Agus Hadiyanto., S. Kom., M.H. menjelaskan bahwa pelaksanaan Strong Point lalu lintas ini dilaksanakan setiap pagi. Personel melakukan pengaturan lalu lintas di depan SMA Negeri Karubaga dalam rangka menciptakan kenyamanan kepada para pelajar dan pengendara.
Pelaku DK digelandang Timsus Cycloop ke Mapolres Jayapura setelah berhasil ditangkap anggota Pos Polisi Pasar Lama saat sedang mendorong sepeda motor hasil curian Honda Beat PA 4492 JA milik korban AW.
Saat ini kasus tersebut ditangani oleh Kepolisian Resor Yahukimo. Kabid Humas Polda Papua, Kombes Pol. Ignatius Benny Ady Prabowo menjelaskan bahwa kejadian pertama terjadi sekitar pukul 11.00 WIT dimana seorang perempuan bernama Ima mengalami luka berat pada tubuhnya.
Kapolres Jayawijaya AKBP. Heri Wiubowo, SIk menyatakan untuk menciptakan keamanan jelang kunjungan Wakil Presiden RI pihaknya terus memberikan penekanan terkait pertiban penyakit masyarakat seperti miras , sajam dan juga perjudian dalam Kota Wamena
Diduga korban dalam pengaruh minuman keras saat kejadian kecelakaan ini terjadi di Jembatan Youtefa, tepatnya tidak jauh dari Pos Jembatan Youtefa Distrik Jayapura pada Selasa (10/10) dini hari sekira pukul 02.30 WIT.