Thursday, January 16, 2025
26.7 C
Jayapura
- Advertisement -spot_img

TAG

polres

Tak Terima Dianiaya, Penjual Ikan Balik Aniaya Pelaku Pemalakan

Kasus penganiayaan dengan menggunakan senjata tajam tersebut terjadi antara korban yang juga pelaku berinisial D (53) seorang pedagang ikan, dengan 3 pemuda masing - masing berinisial TH (24), JD (26) dan SY (masih buron) yang diketahui dalam pengaruh minuman keras.

Ternyata, 14 Pendulang Masih Terjebak di Lokasi Penambangan

Kapolres Yahukimo AKBP Heru Hidayanto menyatakan saat ini diperkirakan ada 14 orang pendulang yang terjebak di sekitar penambangan emas di Kali I, Dekai, ibu kota Kabupaten Yahukimo, Papua Pegunungan.

Dilaporkan Sakit, Oknum Pejabat Satpol PP Mangkir 

   Kapolres Merauke AKBP Sandi Sultan, SIK melalui Kasat Reskrim AKP Haris Baltasar Nasution, STK, SIK didmapingi Kanit Perlindungan Perempuan dan Anak Ipda Maria Ndun mengungkapkan bahwa  pemanggilan terhadap yang bersangkutan akan dijadwal ulang setelah pemanggilan pertama manggir.

Patroli Malam, Amankan Sejumlah Senjata Tajam dan Minuman Keras

Kapolres Jayawijaya AKBP Heri Wibowo, SIK menyatakan Dalam rangka menjaga Sitkamtibmas tetap kondusif, Regu Siaga Polres Jayawijaya melaksanakan patroli di seputaran Kota Wamena, Rabu (25/10) malam. Patroli yang dipimpin oleh Kasat Samapta Polres Jayawijaya Iptu Samuel Lasarus Werinussa

Gelar Bakti Sosial Peringati  33 Tahun Pengabdian Alumni Akabri

“Selama 33 tahun pengabdian untuk negeri, jajaran alumni AKABRI tahun 1990 TNI-Polri melalui Bapak Kapolda Papua,  dimana kami hadir di tengah masyarakat dengan menggelar bakti sosial kepada masyarakat. Kegiatan ini dilaksanakan secara serentak di seluruh wilayah Indonesia. Sebagai bentuk rasa syukur para alumni AKABRI 90 atas tugas pengabdian selama 33 tahun kepada bangsa dan Negara,’’ kata Kapolres  Sandi Sultan. 

KPU Diingatkan Manfaatkan  Hibah Sesuai Peruntukannya 

   Pada kesempatan tersebut, Kapolres Sandi Sultan juga menginformasikan adanya pengiriman 15 personel Polri dari  Direktorat Samapta Polda Papua untuk melaksanakan pengamanan kantor KPU Kabupaten Merauke. Iapun meminta KPU untuk mengatur terutama tempat tinggal mereka selama melakukan  pengamanan Kantor KPU di Merauke. 

Lagi satu Wanita Penjual Miras Diringkus

Kapolres Jayawijaya AKBP Heri Wibowo, S.IK saat dikonfirmasi membenarkan jika pihaknya telah berhasil mengamankan seorang perempuan berinisial SP karena kedapatan menjual minuman keras lokal jenis CT di belakang SMAN 1 Wamena.

Salurkan Bantuan Alumni AKABRI Tahun 1990

Di Wilayah Kabupaten Jayawijaya sendiri, kegiatan bakti sosial dilaksanakan di dua tempat yakni di Musola Al- Ihklas, Kampung Holima, Distrik Napua dan Masjid Darul Mukhlasin, Kampung Tulima.

Latihan Pengaman Tahapan Pemilu 2023-2024

Kegiatan simulasi SISPAMKOTA latihan pengamanan tahapan Pemilu Operasi Mantap Brata Cartens 2023-2024 di gelar dengan melibatkan Satuan Polisi Pamong Praja ( Sat Pol PP ) dan perwakilan PPS di Kabpaten Supiori.

Sub Suktor Kawasan Laut CS Lakukan Pengamanan Orang dan Barang

Kapala Sub Sektor Kawasan Laut Biak, Ipda. Daniel Z. Rumpaidus, SH, MH, mengatakan kegiatan pengamanan tersebut dilakukan dalam rangka membantu Pemerintah Daerah Biak Numfor dalam menerima setiap peserta kegiaan Temu Raya dan Karya VI PKB GKI Se-Tanah Papua yang datang ke Kabupaten Biak Numfor.

Latest news

- Advertisement -spot_img