Monday, May 20, 2024
27.7 C
Jayapura
- Advertisement -spot_img

TAG

PARIWISATA

Papua Raih Runner Up Putra Ekowisata Indonesia

Kepala Dinas Pariwisata Kota Jayapura,  Matias B. Mano mengatakan, Putera Papua, Dave Marcelino Kubiari keluar sebagai  Runner Up Putera Ekowisata Indonesia 2023 (Putera Agrowisata  Indonesia 2023) (Juara 2) dan Eco Fans Vote tertinggi.

Pengembangan Pariwisata dan Ekomomi Kreatif Di Sejumlah Kabupaten Tak Berjalan

Kepala Dinas Kepemudaan, Olahraga, Pariwisata dan Ekonomi Kreatif  Papua Pegunungan, Marthen Medlama,S.Pd.,M.Si.,MTESOL, mengatakan, sejak dirinya dilantik sebagai kepala dinas sudah turun mengecek di semua Kabupaten dan ditemukan program dinas pariwisata tidak dilaksanakan secara baik.

Kembangkan Sektor Pariwisata, Pelaku Usaha Ekonomi Kreatif Dibekali  Pelatihan

Asisten 1 Setda Provinsi Papua Pegunungan Drs. Wasuok Demianus Siep mengatakan, sesuai Undang-Undang Nomor 10 Tahun 2009 tentang pariwisata dan pasal 14 tentang usaha pariwisata, menjadi dasar kuat  bagi Pemprov Papua Pegunungan dalam pengembangan dan peningkatan kualitas pelayanan, khususnya pada sektor kepariwisataan dan usaha-usaha pariwisata.

Dorong Pengembangan Pariwisata di Raja Ampat, PLN Hadirkan SuperSUN

Jika sebelumnya kebutuhan listrik harus dipenuhi dengan genset milik pribadi, kini pengelola wisata Piaynemo dapat merasakan pelayanan dari PLN. Pengeluaran biaya operasional menjadi jauh lebih berkurang yang semula harus merogoh kantong sebesar Rp300.000,- per hari untuk kebutuhan bahan bakar, kini dengan biaya yang sama sudah bisa mencukupi kebutuhan listrik satu bulan.

PD U-17 Jadi Angin Segar untuk Dongkrak Sektor Pariwisata dan Ekonomi Nasional

"Selama kegiatan berlangsung diharapkan akan mengundang para pencinta sepak bola di seluruh Nusantara ataupun yang datang dari luar negeri," kata Taufan dalam keterangan pers yang diterima Antara, Kamis (2/11).

Banyak Barang untuk Bantuan Terbakar,  OPD Sedang Lakukan Inventarisir

Untuk itu, pihaknya akan melakukan pendataan apa saja yang terbakar lalu diserahkan datanya ke Inspektorat maupun bagian asset,  supaya bisa dijadikan pegangan atau bukti jika dilakukan pemeriksaan.

Numbai Kreatif Dorong Ekonomi Tetap Terpacu

   "Nanti di tanggal 21-24, selama  4 hari itu akan dilaksanakan kegiatan Numbai Kreatif  Festival, ini dilaksanakan oleh komunitas anak-anak muda  se-Kota Jayapura, yang tergabung di dalam forum Numbai kreatif forum, ini masuk  kali ketiga dilaksanakan," kata Matias B. Mano, Selasa (5/9).

Latih Masyarakat Muara Tami Kelola Potensi Wisata

Kegiatan tersebut melibatkan masyarakat dari 4 kampung di Distrik Muara Tami, yakni Kampung Mosso, Skouw Mabo, Skouw Sae, dan Skouw Yambe. Dr. Indah Sulistiani, SE., M.I.Kom selaku pemateri mengatakan, tujuan dari kegiatan tersebut untuk meningkatkan sadar wisata, masyarakat Distrik Muara Tami.

DAK Pariwisata Capai Rp 23,8 Miliar

Salah satunya yang ada di pesisir Pantai Samau – Sorido hingga ke sebelah Barat Pulau Biak dan beberapa obyek wisata lainnya.

Wabup: Kebudayaan Selalu Berkembang Mengikuti Zaman

Wakil Bupati Jayawijaya, Marthin Yogobi, SH, M.Hum saat menutup kegiatan tersebut memberikan apresiasi kepada masyarakat yang telah menjaga keamanan, sehingga FBLB ke-31 ini boleh berjalan dengan baik.

Latest news

- Advertisement -spot_img