Friday, July 4, 2025
24.1 C
Jayapura
- Advertisement -spot_img

TAG

PAPUA

39 Sampel Positif Omicron

Selain bertambah, kasus Omicron yang sebelumnya ditemukan di Kota Jayapura dan Wamena, Kabupaten Jayawijaya berdasarkan hasil pemeriksaan Litbangkes Pusat Kemenkes beberapa waktu lalu, laporan terbaru menyebutkan varian Omicron juga sudah ditemukan di Kabupaten Merauke.

Pemakaman Covid Mulai Aktif Kembali

Kapal penumpang yang beberapa kali masuk ke Jayapura juga ditemukan puluhan orang positif covid. Satu persatu mulai tumbang dan pemakaman covid 19 di Buper Waena yang sempat absen beberapa bulan kini mulai aktif kembali. Itu tak lepas dari pasien Covid yang akhirnya meninggal dan dimakamkan di sana. 

Penyelundupan BBM Ilegal ke Wamena Digagalkan

Dirkrimsus Ricko Taruna yang terhubung via telepon membenarkan soal adanya penanganan kasus penyelundupan BBM yang diduga ilegal tersebut. Hanya disini Direskrimsus hanya berkomentar singkat. “Kami lagi mengecek surat-suratnya dan nanti kami kabari,” ujar Ricko.

Jam Besuk RSUD Jayapura Ditiadakan

Direktur RSUD Jayapura, dr. Anton Mote menjelaskan pihaknya telah mengeluarkan edaran yang bertujuan untuk memberikan informasi kepada para pengunjung baik keluarga pasien rawat inap bahwa, jam besuk di RSUD Jayapura ditiadakan.

Dua Calon Wakil Bupati Biak Cabut Nomor Urut

Dalam pencabutan nomor urut yang dilakukan oleh kedua calon di depan Pansuslih DPRD Biak Numfor,   Cawabup Calvin Mansnembra mendapatkan nomor urut dua (2) dan Cawabup Max Ricard Krey mendapatkan nomor urut (1).

Dua Tahun Tak Ada Guru, Anak-anak Belajar di Gereja

Tak ingin anak-anak SD YPPGI Tangma mengalami ketertinggalan dalam hal pendidikan, beberapa komunitas anak muda dan pemuda gereja berinisiatif mengajarkan anak-anak ini di Gereja Kingmi Jemaat Kristus Pelepas Huewi, Distrik Tangma.

Gubernur Enembe: Saya Lahir Untuk Papua

Gubernur Papua tak sendiri melakukan kunjungan kerjanya. Ia didampingi anggota DPR RI Dapil Papua, Willem Wandik, Wakil Ketua I DPR Papua, Dr. Yunus Wonda, sejumlah pimpinan OPD di lingkungan Pemprov Papua yakni Kepala Dinas PUPR, Gerius One Yoman, Kepala BPKAD, Nus Weya, Kepala Dinas Perhubungan, David Telenggen, Kepala Biro Umum dan Protokol, Elpius Hugi serta Kabid SDM BPSDM, Elius Enembe, Kabid Fispra Bappeda, Yulian Weya.

Implementasikan UU Otsus lebih Nyata, Dorong Pembangunan SDM  Papua

Seminar Nasional dengan tema  “Prospek Penyelenggaraan Pemerintahan Perspektif Undang-Undang Nomor 2 Tahun 2021” berlangsung sukses, di Ballroom Hotel Horizon Kotaraja, Selasa (8/2). 

Jangan Sampai Jadi Problem Marjinalisasi OAP

Kepala Komnas HAM Papua Frits Ramandey menyampaikan, pemekaran menjadi penting untuk memperpendek rentang kendali, tapi juga bagaimana melakukan penerobosan keterisolasian.

Gunakan Hati, Sudahi Pendekatan Militeristik

Pergantian pimpinan, baru saja terjadi di lingkungan Kodam XVII/Cenderawasih. Pangdam XVII/Cenderawasih yang sebelumnya dijabat Mayjen TNI Ignatius Yogo Triyono, M.A kini digantikan pejabat baru, Mayjen TNI Teguh Muji Angkasa SE, MM. Proses serah terima jabatan tersebut dilakukan di Makodam pada Senin (7/2).

Latest news

- Advertisement -spot_img