Monday, May 19, 2025
31.7 C
Jayapura
- Advertisement -spot_img

TAG

TIMIKA

Pembangunan Crusher 603 Rampung, Siap Dukung Produksi PTFI yang Lebih Aman

Crusher 603 merupakan mesin pemecah material tambang yang dirancang khusus untuk menangani lumpur basah (wet muck) yang seringkali menghambat proses penambangan di area tambang bawah tanah GBC yang saat ini aktif beroperasi.

Ratusan Liter Miras Lokal Diamankan di Pelabuhan Pomako

Jajaran Polsek KP3 Kawasan Pelabuhan Pomako mengamankan ratusan liter minuman keras lokal, saat KM Sirimau bersandar di Pelabuhan. Razia minuman keras lokal itu dipimpin langsung Kapolsek KP3 Kawasan Pelabuhan Pomako, Ipda Wiklif Rumere, dan melibatkan seluruh personel Polsek KP3 Kawasan Pelabuhan Pomako.

Hadiri Rakornas Percepatan dan Perluasan Digitalisasi Daerah

Hadir sebagai pembicara Menteri Koordinator Bidang Perekonomian, Airlangga Hartarto, Menteri Keuangan, Sri Mulyani dan Gubernur Bank Indonesia, Perry Warjiyo. Wakil Presiden Republik Indonesia, KH Ma'ruf Amin turut memberikan arahan secara virtual.

Bupati Mimika Kembali Geser Beberapa Pejabat

  Ini merupakan rolling kedua yang dilakukan Bupati Omaleng pasca diaktifkan kembali mulai 1 September 2023. Pelantikan dilakukan pada Senin (2/10) di Pendopo dan dihadiri Plt Sekda Mimika, Robert Mayaut bersama Forkopimda dan para pimpinan OPD.

Pastikan Stok Beras Cukup Hingga Akhir Tahun 2023

Kepala Kantor Bulog Timika, Riyadi Muslim yang ditemui Selasa (26/9/2023) mengatakan stok beras yang ada di gudang sekarang ada 1.900 ton dan yang dalam proses bongkar muat di pelabuhan sebanyak 1.500 ton. Bahkan akan dilakukan penambahan lagi sekitar 3 ribu ton.

Ratusan Hektar Sawah di Mimika Tidak Produksi

Namun kata Nyoman, yang masih ditanami hanya di Kampung Mulia Kencana SP 7, Distrik Iwaka. Itupun luasannya tidak mencapai puluhan hektar. Sementara sawah yang ada di lokasi berbeda sudah beberapa tahun ini tidak lagi digarap.

Bupati Puncak Sampaikan LKPJ Masa Kepemimpinan 2018-2023

Lukius Newegalen dalam sambutannya mengatakan, Bupati Puncak, Willem Wandik telah mengabdi di Kabupaten Puncak selama 2 periode berturut-turut dari tahun 2013 sampai  2018 dan 2018 sampai tahun 2023.

Mendag Zulkifli Hasan Blusukan Pantau Harga di Pasar Sentral Timika

Didampingi Bupati Mimika Eltinus Omaleng, Mendag blusukan ke Pasar Sentral Timika. Ia bertemu dengan pedagang. Mulai dari pedagang beras, cabe, telur dan pedagang sembako lainnya. Tak terlewatkan, Mendag menemui mama-mama Papua yang menjual umbi-umbian dan sayur.

Pemprov Papua Tengah dan Kejati Papua Jalin MoU 

LO Kajati Papua Tengah yakni Teddy Widodo, SH, MH., menjelaskan, MoU ini berkaitan dengan pendampingan kepada pemerintah dalam hal keperdataan maupun tata usaha negara. Sehingga dalam menjalankan pekerjaan, pejabat atau instansi pemerintah bisa mendapat pertimbangan hukum agar tidak menyimpang dan melanggar. 

Pemkab Mimika Perluas Gedung Kantor Pusat Pemerintahan

Kepala Bagian Umum dan Perlengkapan Setda Mimika, Herry Onawame yang ditemui Senin (18/9/2023) mengatakan pembangunan sudah dijalankan sejak Juli 2023 dengan masa kontrak selama 150 hari dan berakhir pada 17 Desember.

Latest news

- Advertisement -spot_img