Monday, July 1, 2024
28.7 C
Jayapura
- Advertisement -spot_img

TAG

PERKARA

Kejari Terima 20 Kasus Togel dari Polisi

Kejari Jayawijaya melaui Kasipidum Nurmin SH menyatakan, sejauh ini jumlah kasus togel yang sudah diterima oleh Kejaksaan Negeri Jayawijaya sebanyak 20 perkara dari Polres Jayawijaya, sementara yang telah dilimpahkan ke pengadilan sebanyak 15 kasus.

Curiga dan Cari Pelaku Penikaman, Dua Kelompok Masa Saling Serang 2 Hari

WAMENA —Bentrokan warga yang terjadi di Jalan Trans Kimbim tepatnya di Kampung Honelama yang melibatkan kelompok dari Woken dan Costan Elopere yang terjadi pada Sabtu dan Minggu (12-13/11) lantaran dipicu dari kecurigaan terkait kasus penganiayaan yang mengakibatkan Korban Nus Khalolik meninggal dunia

Sidang Paniai Berdarah Dinilai Ajang Baku Tipu

Koalisi menyebutkan beberapa alasan. Pertama, persidangan ini memperlihatkan bahwa uji balistik atau uji proyektil senjata dalam kasus Paniai tidak menemukan hasil yang identik. Kedua, bukti lain berupa saksi yang dihadirkan menyebut terdakwa tak memiliki kewenangan melekat saat peristiwa terjadi.

Perkara PHI Masuk Agenda Pembuktian

   Sidang dipimpin oleh Ketua majelis Rommel F Tampubolon, S. H., M. H didampinggi Hakim anggota Paulus Raiwaki,SR dan Yance Oakaila ST, MM. Dalam sidang kali ini, Penggugat menghadirkan saksi sebanyak 3 orang, namun yang diperiksa untuk memberikan keterangan hanya 1 (satu) orang, sebab 2 (dua) orang saksi lainnya sedang sakit sehingga tidak bisa memberikan keterangan.

KPK Tetapkan Gubernur Lukas Enembe Tersangka

Dari transferan inilah gubernur dianggap melakukan gratifikasi. KPK juga telah menerbitkan surat perintah dimulainya penyidikan dengan nomor B/536.DIK.00/09/2022. Surat ini ditandatangani oleh penyidik KPK, Asep Guntur Rahayu.

KPK Cegah Gubernur Papua ke Luar Negeri

“Direktorat Pengawasan dan Penindakan Keimigrasian (Ditwasdakim) Ditjen Imigrasi menerima pengajuan pencegahan kepada subjek atas nama Lukas Enembe dari KPK,” kata Direktur Pengawasan dan Penindakan Keimigrasian I Nyoman Gede Surya Mataram dalam keterangannya, Senin (12/9).

Pertanyakan Perkembangan Sidang VY

  Sebab,  sampai saat ini belum ada kejelasan lanjutan sidangnya. Yang mana rencana sidang tahap putusan sela renananya diadakan pada tanggal 21 Juni lalu, namun waktu itu sidang juga ditunda, karena masih menunggu kordinasi dari pihak pihak pengurus Lapas terkait kelayakan tempat penahanan terdakwa.

JPU Resmi Ajukan Banding

Arnes memastikan jika sikap dari jaksa penuntut umum telah disampaikan pada Rabu (31/8) kemarin setelah 7 hari putusan sidang di Pengadilan Tipikor Jayapura, untuk mengajukan banding terhadap putusan yang di keluarkan karena putusan tak sesuai dengan tuntutan.

Kejari Jayapura Eksekusi Delapan Terpidana Korupsi

   Karenanya sejak Maret-Agustus 2022, Kejaksaan Negeri Jayapura berusaha mengejar para terpidana korupsi untuk menjalani hukuman sesuai keputusan pengadilan yang telah ditetapkan.

Kejati Papua Bidik Dugaan Korupsi Pengadaan Pesawat

Dua pesawat yang dipesan Pemda Mimika melalui Dinas Perhubungan tersebut adalah untuk melayani masyarakat Mimika yang dianggarkan melalui Dinas Perhubungan Kabupaten Mimika tahun anggaran 2015 dengan sumber anggaran dari APBD murni senilai Rp 79 miliar kemudian dianggarkan kembali pada APBD perubahan sebesar Rp 85 miliar lebih.

Latest news

- Advertisement -spot_img