Friday, November 22, 2024
33.7 C
Jayapura

Aksi Nyata Warnai Bakti Sosial Alumni Akabri 1990

   Sementara Ketua Panitia, Kombes Pol Alfred Papare memaparkan bahwa untuk memperingati moment ini ada berbagai rangkaian kegiatan yang dilakukan.  Pertama aksi penanaman pohon dengan jumlah 76.835 bibit di 137 lokasi penanaman.

   Kedua, pembagian Baksos 5.300 sembako dan paket pelajar bagi siswa siswi 1050. Ketiga, membuat sumur bor dan pompa air dimana telah dilaksanakan sebanyak 19 sumur bor atau pompa air. Keempat, bakti kesehatan pengobatan massa dengan target 1.565 yang terdiri dari 1000 pengobatan, pemberian nutrisi dan stunting, 510 orang dan lainnya. Kelima bedah rumah salah satu anggota Polri, salah satu anggota Satrol Lantamal X Jayapura dan ada seorang PNS TNI AD.

Baca Juga :  Bor Di Rumah Sakit Masih Tersedia

   “Kemudian ada pembagian semen 200 sak dan seng sebanyak 100 lembar ke masjid dan gereja termasuk pembagian Al Kitab ke Gereja dan Al Quran ke Masjid,” beber Alfred.

  Disini Kapolda bersama istri juga menyempatkan melihat langsung proses pengobatan massa termasuk memberikan bingkisan bagi warga sebelum mengakhiri kegiatan.

“Harapan kami dari apa yang sudah dilakukan ini bisa meringankan  persoalan yang terjadi akibat masalah di atas tadi,” tutupnya. (ade/tri)

   Sementara Ketua Panitia, Kombes Pol Alfred Papare memaparkan bahwa untuk memperingati moment ini ada berbagai rangkaian kegiatan yang dilakukan.  Pertama aksi penanaman pohon dengan jumlah 76.835 bibit di 137 lokasi penanaman.

   Kedua, pembagian Baksos 5.300 sembako dan paket pelajar bagi siswa siswi 1050. Ketiga, membuat sumur bor dan pompa air dimana telah dilaksanakan sebanyak 19 sumur bor atau pompa air. Keempat, bakti kesehatan pengobatan massa dengan target 1.565 yang terdiri dari 1000 pengobatan, pemberian nutrisi dan stunting, 510 orang dan lainnya. Kelima bedah rumah salah satu anggota Polri, salah satu anggota Satrol Lantamal X Jayapura dan ada seorang PNS TNI AD.

Baca Juga :  Meski Omicron Belum Ditemukan, Masyarakat Papua Harus  Tetap Waspada

   “Kemudian ada pembagian semen 200 sak dan seng sebanyak 100 lembar ke masjid dan gereja termasuk pembagian Al Kitab ke Gereja dan Al Quran ke Masjid,” beber Alfred.

  Disini Kapolda bersama istri juga menyempatkan melihat langsung proses pengobatan massa termasuk memberikan bingkisan bagi warga sebelum mengakhiri kegiatan.

“Harapan kami dari apa yang sudah dilakukan ini bisa meringankan  persoalan yang terjadi akibat masalah di atas tadi,” tutupnya. (ade/tri)

Berita Terbaru

Belasan Orang Hilang Hingga November 2024

Jangan Ada PSU Maupun Gugatan di MK

DPTb Kota Jayapura 21 Orang

Artikel Lainnya