Sunday, May 19, 2024
27.7 C
Jayapura
- Advertisement -spot_img

TAG

SENTANI

Menjaga Perdamaian dan  Pengelolaan Air yang Berkelanjutan

  Kepala BWS Papua, Nimbrot Rumaropen, mengaku melibatkan mahasiswa dalam peringatan Hari Air Sedunia agar terjadinya diskusi yang membuka wawasan dan pemahaman bagi mahasiswa itu sendiri.

Masyarakat OAP Harus Merasakan Manfaat dari Dana Otsus

Naiknya dana Otsus tersebut dikarenakan Pemkab Jayapura melalui OPD yang mengelola dana Otsus melakukannya dengan baik,  sehingga sebagai bentuk apresiasi dan dukung pemerintah pusat ke Pemkab Jayapura tahun ini dana Otsus dinaikkan .

Kapolres : Helm bagi Pengendara Motor Adalah Penyelamat

Namun sayang kesadaran masyarakat dalam menggunakan helm saat berkendara di jalan raya masih belum optimal. Dibutuhkan kesadaran yang betul- betul terbentuk dari diri sendiri, tanpa harus dipaksakan. Hal ini dikatakan Kapolres Jayapura AKBP Fredrickus Maclarimboen.

MTs YPKP Sentani Raih Juara 1 Kompetesi Matematika

Setelah tahap final didapatkan juara Juara 1 : MTs YPKP Sentani, Juara 2 : SMP Negeri 2 Sentani, Juara 3 : MTs Negeri Jayapura, juara Harapan 1 : SMP YPPK Sentani, juara Harapan 2 : SMP Negeri 2 Yapsi, juara Harapan 3 : SMP Negeri 1 Yapsi.

Apresiasi  PT AMJ Robongholo Nanwani

Pj Bupati Jayapura Triwarno yang ikut hadir bersama  Pj Wali Kota Jayapura Frans Pekey, Direktur Utama PT Air Minum Jayapura Robongholo Nanwani (Perseroda) Entis Sutisna dan Direktur Umum PT Air Minum Jayapura Robongholo Nanwani (Perseroda) Syors Hendrik Ondi mengaku, penghargaan ini tentu hasil kerja keras dan kerjasama yang dibangun dengan baik oleh semua pihak dan diharapkan ini terus dipertahankan, bahkan bisa terus ditingkatkan untuk kemajuan perusahaan daerah maupun pelayanan yang totalitas masyarakat.

Developer dan Pemkab Jayapura Jangan Malas Tahu Soal Banjir

ibu Riske salah satu warga  yang tinggal di Perumahan BTN Griya Qaliwe, ia mengaku banjir yang terjadi hari Sabtu lalu ia rasakan yang terparah dari banjir-banjir sebelumnya karena air masuk ke dalam rumah sampai pinggang orang dewasa dan dari kejadian ini ia mengalami kerugian materil ada alat elektroniknya rusak terendam air.

Hujan Deras, Tiga Perumahan di Sentani Terendam

Jika melihat dari lima tahun belakangan kejadian banjir bandang di Sentani terjadai pada Sabtu malam 16 Maret 2019 nyaris sama dengan kejadian malam kemarin, hanya tak ada longsor, dan tak ada korban jiwa.

Seorang Anggota SAR Tewas Usai Terjatuh dari Tower

Namun naas, ia dan TY terjatuh dan akhirnya tewas. Kejadian ini terjadi pada Rabu (13/3). Kabid Humas Polda Papua Kombes Pol. Ignatius Benny Ady Prabowo mengatakan  korban Tri Sudarno sempat dilarikan ke Rumah Sakit Yowari namun nyawanya tidak tertolong.

Tak Kunjung Dibuka, Tenaga Medis Puskesmas Komba Digeser ke Puskesmas Sentani

Menurut Sekretaris Dinas Kesehatan Kabupaten Jayapura Edward Sihotang, palang Puskesmas Komba sampai saat ini belum di buka, sehingga pelayanan kesehatan bagi warga yang tinggal di sekitaran Puskesmas Komba sementara  dialihkan ke Puskesmas Sentani di Daerah Kemiri.

Akses Lokasi ke TPU Dosay Mulai Dikerjakan

Triwarno mengaku, pihaknya akan meninjau secara langsung kondisi lokasi TPU di Kampung Dosai dengan lahan sekira lima hektar,  untuk melihat sejauh mana lahan yang dimiliki Pemkab Jayapura, karena memang secara akses jalannya sudah bagus dan kendaraan bisa masuk di jalan besar Kemiri Depapre.

Latest news

- Advertisement -spot_img