Saturday, May 4, 2024
25.7 C
Jayapura
- Advertisement -spot_img

TAG

MIMIKA

Diduga Jatuh Dari Kapal, ABK KM. Papua Jaya 02 Masih Dalam Pencarian

Charles menjelaskan, berdasarkan laporan dari pengelola kapal, bahwa pada rabu dini hari sekitar pukul 03.00 satu orang ABK KM. Papua Jaya 02 atas nama Muhammad Royani (43) diduga terjatuh dan tenggelam di perairan Timika saat hendak buang air besar (BAB). 

Kasasi KPK Dikabulkan,Vonis Lepas Bupati Mimika Dianulir

Ali melanjutkan, KPK mengapresiasi putusan tersebut, bahwa perbuatan penipuan Eltinus Omaleng adalah korupsi pembangunan gereja Kingmi Mile 32 tahap 1 TA 2015 di Kabupaten Mimika sesuai apa yang dibuktikan dan dituntut Tim Jaksa ketika proses persidangan di Pengadilan Tipikor pada PN Makassar.

Maju Jalur Independen Cabup Mimika, Butuh 23.700 KTP

Jika dihitung-hitung, pemilihan kepala daerah di Mimika biasanya menarik. Ada yang maju melalui partai politik, ada juga yang maju secara independen. Tentunya, persiapan yang harus dilakukan juga benar-benar matang agar bisa memikat hati masyarakat untuk memilih. 

Indeks Inovasi Daerah di Mimika Kalah dari Nabire

Hal itu disampaikan Kepala Badan Perencanaan Pembangunan Daerah (Bappeda) Mimika, Yohana Paliling dalam sebuah kegiatan peningkatan kapasitas para Pamong Inovasi Daerah melalui bimbingan teknis yang digelar Bappeda Mimika di Ballroom Hotel Horison Ultima Timika, Selasa (23/4/2204) kemarin.

Misskomunikasi, Warga Bertikai di Depan Perumahan Pemda Mimika

Kapolsek menjelaskan, pada Selasa pagi pihaknya telah memberikan ruang kepada kedua belah pihak untuk mediasi dan membahas terkait pembayaran denda adat tersebut yang sudah dinanti sejak beberapa tahun lalu. Pihak yang membayar kata Limbong sudah bersepakat untuk mengumpulkan dana. 

Seleksi Sekda Definitif Kabupaten Mimika Kini Masuk Tahap Akhir 

Seperti diketahui, ada empat orang pejabat di lingkup Pemerintah Kabupaten Mimika yang maju sebagai peserta yang mengikuti seleksi terbuka Sekda definitif sebelumnya telah lolos seleksi administratif beberapa waktu lalu. 

Pasar Malam di Lapangan Eks Pasar Lama Timika Dipastikan Ilegal

Petrus mengatakan, pemilik wahana pasar malam pernah datang ke kantor Disperindag meminta izin namun tidak diberikan. Ia beralasan, lokasi tersebut bukan lagi lokasi pasar. Lokasi utama yang direkomendasikan adalah Pasar Sentral Timika di Jalan Hasanuddin.

Setelah Ditertibkan, Gedung A1 dan A2 Sudah Mulai Ditempati Pedagang 

Ada pedagang yang terlihat sudah berjualan ada juga yang masih terlihat sibuk beres-beres. \“Saya beres-beres dulu karena sudah mau masuk jualan,” ungkap Ati, seorang pedagang.

Anak Hanyut di Sungai Jalan Pendidikan Ditemukan Tewas 

Jasad Michael ditemukan oleh anak yang merupakan penduduk setempat. Tim SAR gabungan yang menerima informasi itu pun langsung merespon ke TKP dan mengevakuasi jasad Michael dari tepi sungai. 

Hujan Lebat Disertai Guntur Landa Kota Timika, Sebagian Wilayah Tergenang 

Pantauan Cenderawasih Pos, hujan lebat ini mengakibatkan sejumlah wilayah seperti di Jalan Serui Mekar, Jalan Cenderawasih, Jalan Bougenville, Jalan Yos Soedarso dan Jalan Hassanudin terendam banjir. 

Latest news

- Advertisement -spot_img