’’Kemudian anak perempuan saya pulang ke rumah dan menangis dan menyampaikan kejadian itu,’’ kata pelaku. Melihat itu, pelaku kemudian ke sawah dan ketemu korban. Terjadilah pertengkaran. Pelaku mengaku akan ditikam dengan menggunakan pisau.
‘’Pak gubernur sudah ada dan akan segera kita umumkan. Saya belum bisa pastikan tanggalnya, tapi saya akan koordinasi dengan BKN sehubungan dengan jadwal selanutnya,’’ kata Alberth Rapami kepada media ini sesuai bertemu dengan gubernur Papua Selatan Apolo Safanpo.
Bupati Merauke Yoseph Bladib Gebze mengatakan sebagai pimpinan daerah dan anak negeri Animha, dirinya mengajak semua pihak baik pemerintah, DPRK, partai politik, tokoh adat, tokoh agama, tokoh perempuan, dunia usaha, generasi muda dan seluruh masyarakat Kabupaten Merauke bersama-sama merapatkan barisan menyatukan langkah untuk membangun Merauke dalam semangat izakod bekai izakod kai, satu hati satu tujuan.
Gubernur Papua Selatan Apolo Safanpo kepada wartawan mengungkapkan, rapat terkait dengan PSU Boven Digoel ini merupakan yang ketiga kalinya dilaksanakan. Pada prinsipnya, kata mantan Rektor Uncen ini bahwa Pemprov Papua Selatan siap mendukung pelaksanaan PSU di Boven Digoel tersebut.
Plt Kepala Badan Pendapatan, Pengelolaan Keuangan dan Aset Daerah Provinsi Papua Selatan Ronald Elvans, kepada media ini mengungkapkan bahwa total dana yang direfocusing pada tahun 2025 ini lebih dari Rp 150 miliar.
Kapolres Merauke AKBP Leonardoi Yoga melalui Kasi Humas AKP Prih Sutejo membenarkan penemuan jenazah perempuan tersebut. Prih Sutejo menjelaskan bahwa setelah mendapat laporan, Tim identifikasi dari Satuan Reserse Polres Merauke langsung mendatangi dan melakukan olah tempat kejadian perkara (TKP).
‘’Setiap tahun masyarakat Distrik Waan mengalami kekurangan pangan akibat umbi-umbian yang menjadi bahan pokok masyarakat rusak atau busuk akibat banjir Rob yang terjadi antara bulan Desember sampai Maret,’’ kata Biktor Mawen
Pimpinan Cabang Perum Bulog Merauke Karennu, SE, menjelaskan bahwa untuk menyikapi penyerapan beras dari petani untuk puncak panen di bulan Maret maka pihaknya mendorong untuk mengirim beras sebanyak 6.000 ton ke beras ke sejumlah daerah di Papua.
‘’Saya dan ibu Fauzun dapat berdiri disini bukan karena kebetulan. Tapi hanya karena kuasa Tuhan dan dukungan dari masyarakat Merauke, meski ada proses yang harus kami tempuh sampai ke Jakarta dan juga terakhir kemarin sampai ke Magelang.
Komandan Satuan Tugas Yonif 801/NAY Mayor Inf. I Nyoman Adhisaputra yang menerima bantuan tersebut menyampaikan terima kasih atas perhatian dari Perum Bulog kepada masyarakat yang ada di Wanam terutama anak-anak sekolah mulai dari TK sampai SMP.