Tuesday, April 22, 2025
28.7 C
Jayapura
- Advertisement -spot_img

TAG

Kota jayapura

Kelompok Masyarakat Jangan Dibenturkan

ā€œJangan sampai kelompok ini dibentuk untuk kepentingan sebuah perlawanan, ini sama sekali tidak diperbolehkan,ā€ tegas Ketua DPC Peradi Suara Advokat Indonesia Kota Jayapura dan Dosen Pascasarjana STIH Biak, Dr. Anthon Raharusun, S.H.,M.H., kepada Cenderawasih Pos, Senin (1/1) kemarin.

Polri Tangkap Penyebar Ujaran Kebencian soal Ricuh Pendukung Lukas Enembe

Kasubdit 1 Dittipidsiber Bareskrim Polri, Kombes Jefri Dian Juniarta mengatakan, pihaknya menangkap seorang pria berinisial AB, 30, karena diduga menyebarkan ujaran kebencian (hatespeech) melalui media sosial TikTok.

Tak Semeriah Tahun-tahun Sebelumnya

Dari pantauan Cenderawasih Pos di beberapa tempat, animo perayaan pesta kembang api tahun ini tidak semeriah pada tahun-tahun sebelumnya, namun hal itu tidak menyurutkan semangat untuk menyambut tahun yang baru.

Jaringan Listrik di Lokasi Kebakaran Langsung Diperbaiki

Ā  Arvy Tryudha, LC Asman Jaringan dan Konstruksi PLN UP3 Jayapura menyampaikan atas insiden tersebut jaringan induk untuk menyuplai ke daerah Waena, dan Padang Bulan, terputus.

Pastikan Infrastruktur Listrik Tetap Beroperasi Optimal Hadapi Tantangan Cuaca

Ā  Cuaca ekstrem dapat membawa potensi bahaya, terutama terkait dengan kelistrikan. General Manager PT PLN (Persero) UIW Papua dan Papua Barat, Budiono melalui rilisnya, memberikanĀ  beberapa tips keamanan kelistrikan yang dapat diikuti oleh masyarakat untuk mengantisipasi potensi bahaya selama cuaca ekstrem.

Kenangan Para Kepala Dinas Bersama Lukas Enembe

ā€œPrioritas beliau (Lukas Enembe-red) untuk menyiapkan SDM Papua di dalam dan luar negeri adalah program besar dan spektakuler,ā€ ucap Christian yang juga sebagai Ketua Ikatan Keluarga Maluku di Tanah Papua, kepada Cenderawasih Pos, Jumat (29/12).

Frans Pekey Minta Warga di Papua Bersatu

Ā Ā  Pj Walikota Jayapura, Dr. Frans Pekey mengatakan,Ā  dari rententan pristiwa itu, telah menimbulkan keresahan di kalangan masyarakat Kota Jayapura. Pihak keamanan juga telah meningkatkan kewaspadaannya menyikapi sejumlah insiden tersebut.

Pasca Kebakaran Polsek Heram Amankan TKP

Ā  Kapolsek mengaku belum diketahui kerugian dan jumlah keseluruhan kios yang terbakar, sebab saat ini aparat kepolisan sedang dalam proses penyelidikan dan pendataan. "Kami saat ini masih fokus pengamanan, atas insiden perarakan jenazah," katanya.

Selain Sampah, Kali AcaiĀ  Dipenuhi Sedimen dan RumputĀ 

Ā  Ā  Kondisi kali Acai yang terjadi seperti saat ini memang selalu membawa ancaman buruk. Terutama pada saat musim hujan tiba yang tentunya dengan intesitas tinggi. Ini akan menyebabkan banjir yang biasa menggenang rumah warga. "Lagi-lagi kami pasrah saja," singkatnya.

43 Persen Pelanggan PDAM Sering Nunggak

Ā Ā  Menurut Entis, jika dirata-ratakan dari total jumlah pelanggan tetap PDM Kota Jayapura penerimaan setiap bulan itu semestinya mencapai Rp 5,6 miliar.Ā  Namun jumlah itu sulit dicapai karena pelanggan ya rutin membayar itu hanya 57% saja.

Latest news

- Advertisement -spot_img