Friday, April 18, 2025
23.7 C
Jayapura
- Advertisement -spot_img

TAG

BANTUAN

Terpancar Kegembiraan Anak- Anak Pedalaman Menerima Bantuan Sepatu   

"Tim Relawan Rumah Zakat dalam Program Donasi Kemanusiaan berkolaborasi dengan Binter Satgas Pamtas Statis RI -PNG Yonif 111/KB melaksanakan serangkaian kegiatan sosial kemanusiaan dari pembagian sembako untuk warga, pembuatan sarana air bersih pembagian makanan jajanan anak-anak sampai dengan membagikan sepatu sekolah baru untuk anak anak terpencil Distrik Kombut Kabupaten  Boven Digoel, Papua Selatan,’’ kata  Dansatgas Letkol Inf.Agus Satrio Wibowo S.I.P.

Ini Agenda Mensos di Jayapura

Menteri Sosial Tri Rismaharini kembali melakukan kunjungan kerja di Kota Jayapura, Provinsi Papua. Mantan Wali Kota Surabaya dua periode ini tiba di Bandara Sentani, Kabupaten Jayapura, Jumat (13/10/2023) pagi sekira pukul 07.20 WIT.

Pemdis Biak Timur dan Oridek Berikan Bantuan Kepada Panitia Temu Raya PKB

Kegiatan Temu Raya PKB GKI Se-Tanah Papua di Kabupaten Biak Numfor sesuai jadwal yang dibuat Ketua Panitia Temu Raya, Herry Ario Nap, S.Si, M.Pd yang juga Bupati Biak Numfor direncanakan akan dilaksanakan pada 22-26 Oktober 2023.

Serahkan Bantuan Cadangan Beras Pemerintah

Kepala Perum Bulog Merauke Firman Mando mengungkapkan, bantuan cadangan beras dari pemerintah ini diberikan dari Badan Pangan Nasional dimana Bulog diberi tugas untuk menyiapkan komoditas beras. Sedangkan penetapan jumlah penerima manfaat ditentukan dari Kementrian Sosial.

Diminta Serius Tangani Stunting

Penjabat Gubernur Papua Muhammad Ridwan Rumasukun mendorong Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Sarmi serius menurunkan angka stunting di wilayah setempat. Sebagaimana laporan terakhir menyebutkan angka stunting Pemkab Sarmi mencapai 17 persen dari jumlah penduduk.

Polsek dan Pos Ramil Kouh Bantu warga Terdampak Banjir

Bantuan ini sebagai wujud Sinergitas TNI - Polri yang langsung turun kelokasi untuk melihat kondisi dan keamanan warga ditengah banjir serta membantu memindahkan barang - barang warga agar terhindar dari air yang masuk ke dalam rumah terutama barang - barang elektronik, bahan makanan, atau barang lain yang beresiko rusak jika terkena air.

50 Ton Lebih Bantuan Cadangan Beras Disalurkan di Kabupaten Jayapura

"Ada sebanyak 50 ton 820 kg beras yang disalurkan kepada 5.582 penerima manfaat atau per KK mendapatkan 10 kg beras. Mereka berada di 139 kampung, 5 kelurahan yang tersebar di 19 distrik,"ungkapnya kepada Ceposonline.com, Jumat (15/9/2023).

Enam Kelompok Tani Terima Bantuan dari LMA

Ketua LMA Distrik Ibele, Laodwick Mosib mengatakan, bantuan tersebut merupakan inisiatif LMA sebagai bantuan pembinaan untuk memotivasi masyarakat agar tetap melakukan aktivitas pertanian atau berkebun di kampung.

AP I Bandara Sentani Salurkan Bantuan Perbaikan Rumah Ibadah

Stakeholder Relation Manager Bandara Sentani Surya Eka mengatakan,  Angkasa Pura I akan terus berkomitmen melaksanakan kegiatan TJSL sebagai salah satu bentuk solidaritas dan kepedulian sosial.

Bantu Korban Bencana, Mahasiswa Gelar Pengalangan Dana

Aksi ini dilakukan dengan memegang sejumlah pamflet dan beberapa foto dampak kekeringan dan tulisan di wilayah tersebut. Mereka meminta sumbangan dari setiap warga yang melintas di beberapa titik lampu merah di wilayah Waena, Kotaraja, Abepura.

Latest news

- Advertisement -spot_img