Monday, April 21, 2025
25.7 C
Jayapura
- Advertisement -spot_img

TAG

KEEROM

Diserang Kasuari, Seorang Warga Tewas

“Berdasarkan hasil keterangan yang telah kita kumpulkan, saksi 1, pada hari itu, saksi bersama korban pergi ke kebun mengambil hasil kebun, saat sedang mengambil pisang, muncul Kasuari berukuran besar yang menyerang saksi 1 dan korban,”ungkap Kapolsek Waris.

BAB di Halaman di Rumah Ibadah, Seorang Pria Diamankan

Kapolres Keerom AKBP Christian Aer, SH, S.IK melalui Kasat Reskrim Polres Keerom,  Iptu Jetny Sohilait, SH, MH saat dikonfirmasi menjelaskan, Timsus Polres Keerom telah mengamankan pelaku AO yang melakukan perbuatan tidak menyenangkan di salah satu rumah ibadah.

Bupati Gusbager: HUT Pekabaran Injil Momentum Merefleksikan Diri

Dalam pesannya, Bupati menyebut bahwa HUT Pekabaran Injil adalah momentum merefleksikan diri, apakah Injil telah menjadi kemudi dalam hidup kita ataukah hanya jadi “ban serep”.

Penanaman Perdana Program Budidaya Jagung

Bupati Keerom, menyampaikan bahwa penanaman perdana ini merupakan peristiwa sejarah dan juga menjadi momen yang paling ditunggu-tunggu oleh masyarakat dan peristiwa penting bagi daerah Keerom.

Mitsubishi Fuso Nadi Transportasi di Ujung Negeri

Erianto / Cenderawasih Pos:Salah satu Truck Mitsubishi Fuso Euro4 saat melintas di jembatan batas Kota Jayapura dengan Kabupaten Keerom, Selasa (31/1).

500 Gram Ganja Siap Edar Berhasil Diamankan Satgas Pamwiltasrat RI-PNG

500 Gram Ganja Siap Edar Berhasil Diamankan Satgas Pamwiltasrat RI-PNG Yonif 132/BS

Bupati Rayakan Natal Bersama di Kampung Terjauh

Kunjungan Bupati ini tidak hanya sekedar tatap muka saja. Tapi Pemerintah Kabupaten Keerom menunjuk Kampung Towe Hitam sebagai tempat perayaan ibadah natal ASN, TNI/Polri bersama masyarakat Keerom. Tentu sebuah penghargaan bagi masyarakat Distrik Towe. Mereka bisa merayakan natal bersama Bupati dan Forkopimda.

Bupati Resmikan Fasilitas Budidaya Jagung

Bupati Keerom, Piter Gusbager, S.Hut., bersama Kasubdit Komsatpam/Polsus Korbinmas Baharkam Polri Kombes. Pol. Wawan Kuniawan, melakukan peresmian untuk infrastruktur pengembangan budidaya jagung seperti gedung pembinaan dan latihan, peninjauan gedung penyimpanan, peninjauan asrama serta panen jagung perdana di Dusun Yenemyo, Kampung Suskun, Distrik Arso Timur, Jumat (13/1).

Sambut Perayaan Natal, Pemkab Keerom Gelar Pasar Murah

"Pada 23 - 24 Desember, kami Pemerintah Kabupaten Keerom akan melakukan pasar murah dalam rangka perayaan Natal dan tahun baru, kita pusatkan di Pasar Aidvijan," ungkap Bupati saat ditemui di Pasar Yuwanain, Arso II, Rabu (21/12), kemarin.

Piter Gusbager Kembali Jadi Ketua Koni Kabupaten Keerom

Piter Gusbager dilantik Menjadi Ketua Komite Olahraga Nasional Indonesia (KONI) Kabupaten Keerom Periode 2022-2026 oleh Ketua Umum Koni Provinsi Papua, Kenius Kogoya, berlangsung di Gedung Pramuka, Swakarsa, Kabupaten Keerom, Sabtu(17/12)pekan kemarin.

Latest news

- Advertisement -spot_img