Saturday, April 27, 2024
27.7 C
Jayapura

Pemerintah Harapkan Masyarajat Beoga Tetap Tenang

JAYAPURA – Terkait dengan kondisi yang terjadi di Beoga Kabupaten Puncak, Pemerintah Provinsi Papua harapkan agar masyarakat bisa tetap tenang dan dapat melaksanakan rutinitas seperti biasa.

Asisten Bidang Pemerintahan Sekda Provinsi Papua, Doren Wakerkwa mengatakan, Pemerintah Provinsi Papua berharap agar   masyarakat  harus tenang dan bisa menjaga diri.

“Kami harapkan masyarakat bisa melakukan sesuatu pembangunan yang diarahkan oleh pemerintah di tempat supaya tidak dianggap mereka orang-orang yang bermasalah lalu mereka kena masalah, tapi kami harapkan mereka bisa berkoordinasi baik dengan masyarakat, maupun TNI/Polri,” terangnya kepada Cenderawasih Pos, Kamis (10/3) kemarin.

Lanjutnya,  koordinasi sangat oenting dilakukan,  sehingga kenyamanan masyarakat terjamin,   situasi dan kondisi seperti itu memang sangat dilematis dalam melakukan sesuatu pembangunan di daerah.

Baca Juga :  KPU PPS Siap Gelar Pleno

“Oleh sebab itu tergantung masyarakat saja, jika masyarakat tenang ditempat, beraktivitas seperti biasa tidak saling mencurigai satu dengan lainnya  maka akan menunjukan situasi yang kondusif,” jelasnya.

Diakuinya, jika ada gerakan-gerakan yang melakukan kegiatan yang dicurigai, dan saling menjatuhkan satu dengan lainnya, ini akan menjadi malasalah.

“Kami Pemerintah memiliki tugas memberikan pengayoman dan keamanan di Beoga,” tambahnya. (ana/gin)

JAYAPURA – Terkait dengan kondisi yang terjadi di Beoga Kabupaten Puncak, Pemerintah Provinsi Papua harapkan agar masyarakat bisa tetap tenang dan dapat melaksanakan rutinitas seperti biasa.

Asisten Bidang Pemerintahan Sekda Provinsi Papua, Doren Wakerkwa mengatakan, Pemerintah Provinsi Papua berharap agar   masyarakat  harus tenang dan bisa menjaga diri.

“Kami harapkan masyarakat bisa melakukan sesuatu pembangunan yang diarahkan oleh pemerintah di tempat supaya tidak dianggap mereka orang-orang yang bermasalah lalu mereka kena masalah, tapi kami harapkan mereka bisa berkoordinasi baik dengan masyarakat, maupun TNI/Polri,” terangnya kepada Cenderawasih Pos, Kamis (10/3) kemarin.

Lanjutnya,  koordinasi sangat oenting dilakukan,  sehingga kenyamanan masyarakat terjamin,   situasi dan kondisi seperti itu memang sangat dilematis dalam melakukan sesuatu pembangunan di daerah.

Baca Juga :  DOB Harus Bawa Kesejahtraan Masyarakat Papua 

“Oleh sebab itu tergantung masyarakat saja, jika masyarakat tenang ditempat, beraktivitas seperti biasa tidak saling mencurigai satu dengan lainnya  maka akan menunjukan situasi yang kondusif,” jelasnya.

Diakuinya, jika ada gerakan-gerakan yang melakukan kegiatan yang dicurigai, dan saling menjatuhkan satu dengan lainnya, ini akan menjadi malasalah.

“Kami Pemerintah memiliki tugas memberikan pengayoman dan keamanan di Beoga,” tambahnya. (ana/gin)

Berita Terbaru

Artikel Lainnya