Friday, November 22, 2024
25.7 C
Jayapura

El Nino Banyak Berdampak Pada Penyakit Kulit

JAYAPURA-Kondisi cuaca panas di waktu yang lama atau Elnino telah menyebabkan dampak buruk bagi masyarakat. Kepala dinas Kesehatan Kota Jayapura, dr. Ni Nyoman Sri Antari mengatakan, penyakit kulit banyak terjadi karena alergi, lembab, jamur dipicu keringat.

   “Ini karena banyak keringat, sehingga terjadinya alergi, gatal gatal di kulit,” kata Ni Nyoman Sri Antari, Rabu (29/11).

   Dia menjelaskan, ketika merasa panas orang biasanya mandi, bahkan mandi sesering mungkin. Mandi sering ini juga berdampak pada rentan terjadi kulit kering.

   “Kita bisa mandi 2 sampai 3 kali sehari.  Kalau kita mandi seperti itu kulit bisa kering,  kemudian bisa alergi, ” tambahnya.

Baca Juga :  Helikopter Air Fast Alami Insiden, Empat Orang Berhasil Dievakuasi

    Dia menyebut, ada banyak kasus lain juga kadang terjadi akibat Elnino itu. Misalnya demam berdarah atau malaria.

   “Penyakit-penyakit lainnya juga mesti diwaspadai, misalnya demam berdarah,  malaria karena perindukan Nyamuk di kita tiba-tiba hujan tiba-tiba kering.  Jadi itu menyebabkan perindukan nyamuk menjadi gampang.  Yang Kita waspadai demam berdarah dan juga malaria,” jelasnya. (roy/tri)

JAYAPURA-Kondisi cuaca panas di waktu yang lama atau Elnino telah menyebabkan dampak buruk bagi masyarakat. Kepala dinas Kesehatan Kota Jayapura, dr. Ni Nyoman Sri Antari mengatakan, penyakit kulit banyak terjadi karena alergi, lembab, jamur dipicu keringat.

   “Ini karena banyak keringat, sehingga terjadinya alergi, gatal gatal di kulit,” kata Ni Nyoman Sri Antari, Rabu (29/11).

   Dia menjelaskan, ketika merasa panas orang biasanya mandi, bahkan mandi sesering mungkin. Mandi sering ini juga berdampak pada rentan terjadi kulit kering.

   “Kita bisa mandi 2 sampai 3 kali sehari.  Kalau kita mandi seperti itu kulit bisa kering,  kemudian bisa alergi, ” tambahnya.

Baca Juga :  Pelaksanaan Salat Idul Adha di Masjid Dibatasi 25 Persen

    Dia menyebut, ada banyak kasus lain juga kadang terjadi akibat Elnino itu. Misalnya demam berdarah atau malaria.

   “Penyakit-penyakit lainnya juga mesti diwaspadai, misalnya demam berdarah,  malaria karena perindukan Nyamuk di kita tiba-tiba hujan tiba-tiba kering.  Jadi itu menyebabkan perindukan nyamuk menjadi gampang.  Yang Kita waspadai demam berdarah dan juga malaria,” jelasnya. (roy/tri)

Berita Terbaru

Artikel Lainnya