Monday, December 23, 2024
33.7 C
Jayapura

Pj Gubernur Apolo Apolo Dikukuhkan Jadi Warga Kehormatan Maluku

MERAUKE– Penjabat (Pj) Gubernur Papua Selatan Apolo Safanpo dikukuhkan jadi warga kehormatan Maluku. Pengukuhan sebagai warga kehormatan Maluku ini dilakukan Wakil Ketua Ikatan Maluku (Ikemal) Kabupaten Merauke Effrem Pangohoy pada puncak peringatan 207 Pattimura, di Lapangan Mandala Merauke, Rabu (15/05/2024).

  Pada  kesempatan tersebut,  Pj Gubernur Apolo Safanpo mengucapkan banyak terima kasih kepada kelurga besar Maluku yang ada di Papua Selatan. Mantan Rektor Uncen Jayapura ini juga  mengatakan bahwa orang tua kita dahulu yang berasal dari daerah Maluku telah menanam sesuatu yang baik dari dulu  di Papua.

‘’Oleh karena itu,  kita yang ada sekarang harus menjaganya dengan baik,’’ pintanya.

Baca Juga :  Minta Pemerintah Selesaikan Pro  Kontra Lokasi Penempatan Kantor Gubernur

Apolo  Safanpo juga  berpesan agar warga Maluku yang ada di Papua Selatan selalu kompak dan selalu menghargai orang lain dalam bermasyarakat.

‘’Orang-orang tua kita dulu dari Maluku telah menanam sejak dulu dan hasilnya sekrang saya adalah salah satunya  hasil dari pendahulu kita. Sekali lagi saya ucapkan terima kasih banyak kepada orang  tua-tua dulu yang telah dan sebagai guru, pastor bahkan pendeta untuk  membangun wilayah Papua Selatan. Saya adalah salah satu juga yang terlahir dan bisa sampai saat ini dan bisa punya posisi sekarang itu semua tidak lepas dari peran orang-orang trua  kita yang sudah  menanamkan hal yang baik,’’ pungkasnya. (ulo)

Baca Juga :  Tabrak Pejalan Kaki, Pengendara  Motor Patah Tulang Rahang Kiri 

Layanan Langganan Koran Cenderawasih Pos, https://bit.ly/LayananMarketingCepos

BACA SELENGKAPNYA DI KORAN DIGITAL CEPOS  https://www.myedisi.com/cenderawasihpos   

MERAUKE– Penjabat (Pj) Gubernur Papua Selatan Apolo Safanpo dikukuhkan jadi warga kehormatan Maluku. Pengukuhan sebagai warga kehormatan Maluku ini dilakukan Wakil Ketua Ikatan Maluku (Ikemal) Kabupaten Merauke Effrem Pangohoy pada puncak peringatan 207 Pattimura, di Lapangan Mandala Merauke, Rabu (15/05/2024).

  Pada  kesempatan tersebut,  Pj Gubernur Apolo Safanpo mengucapkan banyak terima kasih kepada kelurga besar Maluku yang ada di Papua Selatan. Mantan Rektor Uncen Jayapura ini juga  mengatakan bahwa orang tua kita dahulu yang berasal dari daerah Maluku telah menanam sesuatu yang baik dari dulu  di Papua.

‘’Oleh karena itu,  kita yang ada sekarang harus menjaganya dengan baik,’’ pintanya.

Baca Juga :  Berbagi Kasih dengan Kartini Penyapu Jalan

Apolo  Safanpo juga  berpesan agar warga Maluku yang ada di Papua Selatan selalu kompak dan selalu menghargai orang lain dalam bermasyarakat.

‘’Orang-orang tua kita dulu dari Maluku telah menanam sejak dulu dan hasilnya sekrang saya adalah salah satunya  hasil dari pendahulu kita. Sekali lagi saya ucapkan terima kasih banyak kepada orang  tua-tua dulu yang telah dan sebagai guru, pastor bahkan pendeta untuk  membangun wilayah Papua Selatan. Saya adalah salah satu juga yang terlahir dan bisa sampai saat ini dan bisa punya posisi sekarang itu semua tidak lepas dari peran orang-orang trua  kita yang sudah  menanamkan hal yang baik,’’ pungkasnya. (ulo)

Baca Juga :  Sucikan Diri, Umat Hindu Gelar Melasti

Layanan Langganan Koran Cenderawasih Pos, https://bit.ly/LayananMarketingCepos

BACA SELENGKAPNYA DI KORAN DIGITAL CEPOS  https://www.myedisi.com/cenderawasihpos   

Berita Terbaru

Artikel Lainnya