Sunday, November 24, 2024
25.7 C
Jayapura

Sambut Natal, KWD Papua Selatan Berbagi ke Panti Asuhan 

MERAUKE– Wartawan yang ada di Papua Selatan yang tergabung dalam Komunitas Wartawan Daerah (KWD) Papua Selatan menggelar bakti sosial dengan mendatangi 2 panti asuhan yakni Pantin Asuhan Vincentius Alma Merauke yang khusus menampung anak-anak yang berkebutuhan khusus difabel atau menyandang disabilitas  dan Panti Asuhan Abba yang khusus menampung anak-anak asli Papua yang sudah yatim dan piatu .

Bantuan yang diserahkan dalam bakti sosial ini merupakan sumbangan sukarela dari seluruh wartawan yang ada di Merauke, maupun dari 3 kabupatyen lainnya, Boven Digoel dan Mappi dari berbagai organisasi profesi wartawan yakni PWI, AJi, IJTI dan organisasi lainnya yang tergabung dalam KWD Papua Selatan. Bantuan  juga datang dari sumbangan para donatur tanpa mengikat.

Baca Juga :  Temui Nakes, Bupati Romanus Terima Sejumlah Tuntutan dan Keluhan 

“Kami datang disini untuk berbagi kasih. Ini sebagai salah satu bentuk kepekaan dari para wartawan yang ada di Papua Selatan dalam rangka Natal. Kami berharap, bantuan ini dapat memberi manfaat kepada anak-anak yang ada di sini, ” kata Ketua Sementara KWD Papua Selatan Eman Riberu.

Eman menambahkan dengan kegiatan ini semakin meningkatkan kepedulian para jusnalis di Merauke serta para wartawan yang ada di Papua Selatan semakin kompak dan solid.

   Pengelola Panti Asuhan Vincentius Suster Rensi, Alma, menyampaikan terima kasih kepada Komunitas Wartawan Daerah Papua Selatan  yang memberikan kepedulian terhadap anak-anak berkebutuhan khusus yang ada di Panti Asuhan tersebut.

Baca Juga :  Siap Bantu Petugas Kesehatan Turunkan Stunting 

“Kami berterima kasih atas kedatangan dan kunjungan dari teman teman wartawan yang tergabung dalam komunitas wartawan yang ada di Papua Selatan yang memberikan kepedulian kepada kami,” katanya.

MERAUKE– Wartawan yang ada di Papua Selatan yang tergabung dalam Komunitas Wartawan Daerah (KWD) Papua Selatan menggelar bakti sosial dengan mendatangi 2 panti asuhan yakni Pantin Asuhan Vincentius Alma Merauke yang khusus menampung anak-anak yang berkebutuhan khusus difabel atau menyandang disabilitas  dan Panti Asuhan Abba yang khusus menampung anak-anak asli Papua yang sudah yatim dan piatu .

Bantuan yang diserahkan dalam bakti sosial ini merupakan sumbangan sukarela dari seluruh wartawan yang ada di Merauke, maupun dari 3 kabupatyen lainnya, Boven Digoel dan Mappi dari berbagai organisasi profesi wartawan yakni PWI, AJi, IJTI dan organisasi lainnya yang tergabung dalam KWD Papua Selatan. Bantuan  juga datang dari sumbangan para donatur tanpa mengikat.

Baca Juga :  Pelaku Pembunuhan ABK Aruang 03, Ditangkap

“Kami datang disini untuk berbagi kasih. Ini sebagai salah satu bentuk kepekaan dari para wartawan yang ada di Papua Selatan dalam rangka Natal. Kami berharap, bantuan ini dapat memberi manfaat kepada anak-anak yang ada di sini, ” kata Ketua Sementara KWD Papua Selatan Eman Riberu.

Eman menambahkan dengan kegiatan ini semakin meningkatkan kepedulian para jusnalis di Merauke serta para wartawan yang ada di Papua Selatan semakin kompak dan solid.

   Pengelola Panti Asuhan Vincentius Suster Rensi, Alma, menyampaikan terima kasih kepada Komunitas Wartawan Daerah Papua Selatan  yang memberikan kepedulian terhadap anak-anak berkebutuhan khusus yang ada di Panti Asuhan tersebut.

Baca Juga :  Sempat Kabur, Akhirnya Pasien Positif Kembali Sendiri

“Kami berterima kasih atas kedatangan dan kunjungan dari teman teman wartawan yang tergabung dalam komunitas wartawan yang ada di Papua Selatan yang memberikan kepedulian kepada kami,” katanya.

Berita Terbaru

Artikel Lainnya