Friday, September 20, 2024
28.7 C
Jayapura
- Advertisement -spot_img

TAG

PEGADAIAN

Harga Emas Naik, Trend Gadai Meningkat 

Seperti disampaikan Deputi Pegadaian Area Jayapura, Dul Trisno bahwa trend harga patok taksir emas di Pegadaian sejak awal tahun 2024 sampai dengan sekarang terus mengalami peningkatan yang cukup signifikan. 

Permintaan Emas Antam di Pegadaian  Masih Tinggi

"Minat masyarakat masih cukup tinggi dan kita pastikan Emas Antam yang kita jual merupakan produksi Antam, bukan produksi swasta dan menggunakan label Antam, " jelasnya.

Sampai April, Investasi  Emas di Pegadaian Jayapura Capai 11.165 Kg

Bahkan dengan kondisi yang ada saat ini, khusus untuk investasi emas, Pegadaian Jayapura masih menduduki peringat tertinggi. Hal membuktikan bahwa minat masyarakat untuk investasi emas cukup banyak.

Pegadaian Area Jayapura Sukses Capai Target

Berdasarkan dengan hasil rapat koordinasi Wilayah 5 yang telah dilaksanakan Pegadaian, tercatat untuk Pegadaian Area Jayapura mengalami pertumbuhan. Kinerja  pinjaman yang telah Pegadaian berikan kepada masyarakat dengan produk-produknya yaitu produk gadai dan non gadai sudah over target..

Pegadaian Resmi Jadi Sponsor Utama “Pegadaian Liga 2 Musim 2023/2024”

Direktur Utama PT Pegadaian berharap keikutsertaan Pegadaian di Liga 2 ini bisa menghibur masyarakat Indonesia khususnya para pecinta sepakbola, sekaligus untuk membangkitkan perekonomian daerah.

Latest news

- Advertisement -spot_img