Monday, April 21, 2025
26.7 C
Jayapura
- Advertisement -spot_img

TAG

Papua pegunungan

Rencanakan Program Kerja TA 2025, Pemprov Papua Pegunungan Membuka Musrembang

  PJ Gubernur Papua pegunungan Dr. Velix Vernando Wanggai , S.IP. M.P.A mengaku jika meskipun baru setahun berjalan  sehingga perlu meletakan fondasi dasar perencanaan pembangunan kedepan. Ditahun lalu mantan PJ Gubernur Papua pegunungan Nickolaus Kondomo, telah meletakan fondasi peraturan gubernur tentang rencana pembangunan daerah kedepan hingga tahun 2026

Gedung Kantor, 9 Honai dan Tugu Salib Gidi Wilayah Bogo Diresmikan

PJ Gubernur Papua pegunungan Dr. Velix Vernando Wanggai, S.IP. M.A.P menyatakanwilayah bogo merupakan tempat yang sacral dan tempat awal peradaban pekabaran injil , oleh sebab itu pemerintah Provinsi sangat berterimakasih terhadap pelayanan GIDI di tanah Papua pegunungan ini dimana injil itu Nampak di Kelila

Rencanakan Program Kerja TA 2025 , Pemprov Papua Pegunungan Membuka Musrembang

PJ Gubernur Papua pegunungan Dr. Velix Vernando Wanggai , S.IP. M.P.A mengaku jika meskipun baru setahun berjalan  sehingga perlu meletakan fondasi dasar perencanaan pembangunan kedepan. Ditahun lalu mantan PJ Gubernur Papua pegunungan Nickolaus Kondomo, telah meletakan fondasi peraturan gubernur tentang rencana pembangunan daerah kedepan hingga tahun 2026

Pekabaran Injil Harus Jadi Pupuk Toleransi Beragama

Dikatakan ada banyak keberagaman adat dan tradisi budaya termasuk agama dan ini menjadi kekayaan yang harusnya dijaga dalam kebersamaan dan toleransi tadi.  Dikatakan meski dibatasi dengan wilayah atau territorial namun kesamaan  budaya, tradisi dan bahasa  harus bisa memastikan tidak menjadi kendala.

Rakor II Asosiasi Gubernur Se-Tanah Papua Lahirkan 9 Kesepakatan Lembah Baliem

Adapun Rapat Kerja Daerah II Asosiasi Gubernur se-Tanah Papua dihadiri oleh penjabat Gubernur Papua Pegunungan Dr.Velix Wanggai sebagai Ketua Asosiasi, penjabat Gubernur Papua Barat Daya Prof, Dr.Muhammad Musa’ad, penjabat Gubernur Papua Barat  Drs Ali Baham Temongmere,M.TP,  penjabat Gubernur Papua Tengah Dr. Ribka Haluk, penjabat Gubernur Papua Dr.Muhamad  Ridwan Rumasukun dan penjabat Gubernur Papua Selatan diwakili oleh Asisten I Setda, Agustinus Djoko Guritno.

6 Pj Gubernur Se-Tanah Papua Deklarasikan Libur Fakultatif Papua Pegunungan

PJ Gubernur Papua Pegunungan  Dr. Velix Vernando Wanggai, S.IP, M.P.A menyatakan  setiap tanggal 20 April menjadi libur fakultatif di Seluruh Wilayah Papua Pegunungan, hari pekabaran Injil tiap tahun akan dirayakan pemerintah Provinsi Papua Pegunungan, dan Pemerintah Kabupaten /kota  di Papua Pegunungan  dan seluruh masyarakat.

Aset Gedung Instalasi Farmasi Dihibahkan PEmprov Ke Pemda Jayawijaya

PJ Gubernur Papua Pegunugan Dr. Velix Vernando Wanggai, S.IP, M.P.A menyatakan  Jayawijaya menjadi barometer dan tumpuan dalam pelayanan kesehatan di Provinsi Papua Pegunugan  bahkan juga dari Provinsi Papua tengah  sebab masih ada Masyarakat Puncak Jaya yang mendapat perawatan di rumah sakit ini.

Dukung Kelancaran Posyandu PKK Papua Pegunungan Salurkan Bantuan Kursi

Ketua Tim Penggerak PKK Provinsi Papua pegunungan Ny Herwin  M Wanggai S.IP, M.Pd menyatakan pemberrian bantuan kursi ini agar dapat bermanfaat bagi pelaksanaan Posyandu yang ada di wilayah Potikelek yang ramai dikunjung para ibu –ibu untuk memeriksaakan kesehatan anak –anaknya disamping itu juga bisa mendapatkan imunisasi.

Papua Pegunungan Akan Gelar Liga 3

Diketahui Provinsi Papua Pegunungan kini sudah memiliki kepengurusan Asprov PSSI Papua Pegunungan periode 2024-2028. Dimana Athenius Murip yang merupakan Dandim 1702/Jayawijaya dipercayakan menjadi Ketua Asprov Papua Pegunungan.

Hut Ke 16 Tahun Bawaslu Jayawijaya Langsung Rekut Panwas Distrik

Ketua Bawaslu Kabupaten Jayawijaya Kilion Wenda menyatakan dalam hut ke 16 tahun Bawaslu , apabila disandingkan dengan usia manusia itu baru beranjak remaja, namun kinerja pengawasan yang ditunjukan sudah dewasa  dan tak lagi baru ditahapan belajar, namun sudah siap untuk melakukan pengawasan .

Latest news

- Advertisement -spot_img