Friday, September 20, 2024
28.7 C
Jayapura
- Advertisement -spot_img

TAG

Papua pegunungan

6 Pj Gubernur Se-Tanah Papua Deklarasikan Libur Fakultatif Papua Pegunungan

PJ Gubernur Papua Pegunungan  Dr. Velix Vernando Wanggai, S.IP, M.P.A menyatakan  setiap tanggal 20 April menjadi libur fakultatif di Seluruh Wilayah Papua Pegunungan, hari pekabaran Injil tiap tahun akan dirayakan pemerintah Provinsi Papua Pegunungan, dan Pemerintah Kabupaten /kota  di Papua Pegunungan  dan seluruh masyarakat.

Aset Gedung Instalasi Farmasi Dihibahkan PEmprov Ke Pemda Jayawijaya

PJ Gubernur Papua Pegunugan Dr. Velix Vernando Wanggai, S.IP, M.P.A menyatakan  Jayawijaya menjadi barometer dan tumpuan dalam pelayanan kesehatan di Provinsi Papua Pegunugan  bahkan juga dari Provinsi Papua tengah  sebab masih ada Masyarakat Puncak Jaya yang mendapat perawatan di rumah sakit ini.

Dukung Kelancaran Posyandu PKK Papua Pegunungan Salurkan Bantuan Kursi

Ketua Tim Penggerak PKK Provinsi Papua pegunungan Ny Herwin  M Wanggai S.IP, M.Pd menyatakan pemberrian bantuan kursi ini agar dapat bermanfaat bagi pelaksanaan Posyandu yang ada di wilayah Potikelek yang ramai dikunjung para ibu –ibu untuk memeriksaakan kesehatan anak –anaknya disamping itu juga bisa mendapatkan imunisasi.

Papua Pegunungan Akan Gelar Liga 3

Diketahui Provinsi Papua Pegunungan kini sudah memiliki kepengurusan Asprov PSSI Papua Pegunungan periode 2024-2028. Dimana Athenius Murip yang merupakan Dandim 1702/Jayawijaya dipercayakan menjadi Ketua Asprov Papua Pegunungan.

Hut Ke 16 Tahun Bawaslu Jayawijaya Langsung Rekut Panwas Distrik

Ketua Bawaslu Kabupaten Jayawijaya Kilion Wenda menyatakan dalam hut ke 16 tahun Bawaslu , apabila disandingkan dengan usia manusia itu baru beranjak remaja, namun kinerja pengawasan yang ditunjukan sudah dewasa  dan tak lagi baru ditahapan belajar, namun sudah siap untuk melakukan pengawasan .

PGGPP Sarankan HUT PI ke 70 Di Lembah Baliem DIlakukan Di Dua Tempat

Ketua Persatuan Gereja -Gereja Papua pegunungan (PGGPP) Pdt Arie Mabel, Spd, M.Th menyatakan Misionaris yang datang membawa injil di Lembah Baliem itu datang di dua tempat baik di Minimo maupun Lekeloakma dan kedua masyarakat dari wilayah itu menerima injil itu dan memberikan dampak untuk seluruh wilayah Papua pegunungan.

Arus Balik Mulai Terlihat Hari Minggu Kemarin

Manager Trigana Air Service Wamena Michael Biduri menyatakan untuk arus mudik sudah terlihat dari hari minggu kemarin, dimana  kepadatang penumpang yang menggunakan jasa dari penerbangan Trigana sudah full dari Bandara Sentani Jayapura, hal yang sama juga terjadi di Bandara Wamena yang semua seat terisi full.

Oknum Mahasiswa Minta  Maaf kepada PJ Sekda Papua Pegunungan

  Dalam Flayer tersebut ada 4 point  menulis Wasuok Siep gagal dalam pelayanan, kedua tak percaya pada masyarakat Papua Pegunugan, ketiga mencari keberadaan orang dari asal usul, dan ke empat Provinsi hadir bukan milik Wasuok Siep namun untuk melayani masyarakat.

Cegah Banjir, PUPR Papua Pegunugan Normalisasi Kali Kecil Dalam Kota Wamena

Kepala Dinas PUPR Provinsi Papua Pegunungan Irwanto Halitopo ST, MT mengatakan, mengoptimalkan saluran air dilakukan karena selama ini masyarakat yang tinggal dalam kota wamena Kabupaten Jayawijaya selalu mengelu akibat dari dampaknya banjir pada waktu hujan, sehingga ditangani langsung oleh Dinas PUPR Provinsi Papua.

Pastikan Kirim Atlet Terbaik

Kontingen Papua Pegunungan akan diperkuat sebanyak 105 atlet dari 16 cabang olahraga perorangan dan beregu. Dimana 30 atlet dari 15 Cabor wild card serta satu cabang olahraga PSSI (Sepakbola dan Futsal).

Latest news

- Advertisement -spot_img