Tuesday, October 7, 2025
20.8 C
Jayapura
- Advertisement -spot_img

TAG

MERAUKE

Sempat Kabur, Sopir Trabrak Rumah Akhirnya Ditangkap 

Kapolres Merauke AKBP Leonardo Yoga, SIK melalui Kasat Lantas AKP Darwis, SH, ditemui media mengungkapkan, pengemudi  atau sopir truk yang melarikan diri setelah menabrak rumah itu berhasil ditangkap ditempat persembunyi

Wagub Papua Selatan Temui Warga Matandi yang Terkena Banjir Rob

Saat tiba, Paskalis mengenakan sepatu but lalu berenang menuju salah satu rumah yang terendam air demi berdiskusi langsung dengan warga dan anak-anak yang terdampak. Wagub Paskalis mengatakan dari laporan yang diterima,

Warga di Pesisir Diingatkan Ancaman Banjir Rob

    ‘’Interaksi antara bulan dan bumi yang sangat dekat ini mengakibatkan adanya gelombang pasang dan surut. Gelombang maksimum yang terjadi pada tanggal 1 April dan bisa berdampak beberapa hari kedepan  dari tanggal 1-7

Pedas! Harga Sekilo Cabe Rawit Hampir Setara Beras 25 Kg

Harga cabai sekilo ini bisa dibilang hampir setara dengan harga beras 25 Kg yang mencapai Rp 475 ribu. Itupun  dengan kualitas beras yang sangat baik.  Siti menjelaskan, harga cabe rawit yang cukup tinggi tersebut karena

Satgas Yonif 312/Kala Hitam Berikan Pelayanan Kesehatan 

Kondisi kesehatan Nenek Fransiska dan Adik Serlis menjadi perhatian utama dalam kunjungan ini. Dengan penuh empati, prajurit Yonif 312/KH memberikan pemeriksaan kesehatan serta bantuan obat-obatan untuk meringankan keluh

Kasus Pembakaran 2 Truk di Merauke Masih Dalam Penyelidikan

   Kasi Humas Prih Sutejo menjelaskan bahwa untuk kasus yang berentetan itu yang diawali dengan truk tabrak rumah yang menyebabkan 3 korban luka kemudian pembakaran 2 truk kemudian ditangani oleh Satlantas dan Satreskrim

Usai Tabrak Rumah, 2 Truk di Merauke Dibakar Massa

"Kemarin itu masyarakat maunya truk itu di taruh saja di Pos, setelah ada penyelesaian dengan korban baru dievakuasi. Tapi sopir truk tetap tarik truk yang menabrak itu. Lalu masyarakat kejar, pak Sopir tambah kecepatan

Momen Idul Fitri Wagub Papua Selatan Sambangi Masyarakat Kurik dan Semangga

Kunjungan ini bertujuan untuk mempererat tali silaturahmi antara pemerintah daerah dan masyarakat setempat.  Saat kunjungan, Wagub Paskalis banyak berinteraksi dengan masyarakat sekaligus membagikan bingkisan. Masyarakat

Puasa Ramadan Membentuk Pribadi yang Bertaqwa

Dari pantauan media ini, Umat Muslim yang mau melaksanakan salat Idul Fitri 1446 mulai berdatangan mulai sekitar pukul 05.30 WIT. Mereka memenuhi masjid  berlantai 2  itu dan halaman  masjid yang cukup luas tersebut. Bah

Mulai Aktifkan Pos Pengamanan Operasi Ketupat Cartenz 

Dalam operasi ketupat kali ini, Polres Merauke membuka 1 posko yang berada di Mapolres Merauke, kemudian ada 6 pos   pengamanan didaerah strategis yaitu terletak di Lingkaran Brawijaya, Bandar Udara Mopah, Pelabuhan Laut

Latest news

- Advertisement -spot_img