Monday, April 21, 2025
26.7 C
Jayapura
- Advertisement -spot_img

TAG

MERAUKE

Tiga Kali Tertangkap Buat dan Jual Sopi, Seorang IRT di Merauke Ditahan 

‘’Yang bersangkutan hari ini akan kita tahan. Kita proses lebih lanjut karena sudah 3 kali tertangkap membuat dan  mengedarkan minuman keras lokal. Saat tertangkap pertama dan kedua kita berikan pembinaan. Bahkan sebenarnya dia masih wajib lapor setelah tertangkap kedua kalinya.

Kuasai Konsesi Lahan 39.500 Hektar, PT MNM Bayarkan Tali Asih Tahap Akhir 

Kuasa Direksi PT MNM  Ir. Joko Herma Pramulyo, MM, disela-sela pembayaran itu mengungkapkan, bahwa pembayaran  yang dilakukan ini merupakan tahap ahir dari 2 kali pembayaran. Dimana pada pembayaran tahap I sebesar Rp 7,8 miliar dan pada tahap akhir atau kedua juga dengan nilai yang sama.   

Jelang Putusan MK, Polres  Boven Digoel dan TNI Gelar Patroli

   Humas Polres Boven Digoel Bripka Hariyanto menjelaskan bahwa Patroli gabungan yang dilakukan oleh Polres Boven Digoel bersama TNI tersebut untuk memastikan situasi kamtibmas  menjelang dan saat putusan MK nanti tetap aman dan kondusif. Masyarakat  diminta untuk tetap menjaga rasa aman dan tidak terpancing dengan isu maupun adanya ajakan untuk memperkeruh suasana Kabupaten Boven Digoel yang saat ini aman dan kondusif.

Jaga Kondusifitas, Polres Merauke Turunkan Ratusan Peronel

Selain melaksanakan patroli, Polisi juga melakukan  razia dengan sasaran orang yang membawa senjata tajam, minuman keras, orang yang dalam keadaan mabuk karena pengaruh minuman keras dan barang terlarang lainnya untuk menciptakan kondisi kota Merauke agar tetap aman dan kondusif. Dan pelaksanaan razia diantaranya dilakukan dipertigaan jalan Trikora-Jalan Polder Kodim serta beberapa tempat lainnya.

LP3KD Akan Gelar Pesparani Papua Selatan

LP3KPD Papua Selatan sendiri diketuai  Yoseph Bladib Gebze yang telah dilantik sebagai bupati Merauke periode 2025-2030. Sementara kepanitiaan Pesparani I Papua Selatan tersebut  telah terbentuk yang diketuai Drs Agustinus Joko Guritno yang saat ini menjabat sebagai Asisten I Setda Papua Selatan. Sedangkan sekretaris Pesparani I Papua Selatan Harry Rahawarin.

Masih Trauma, Polisi Belum Bisa Minta Keterangan Korban Aniaya

Kasus  penganiayaan itu dialami  korban saat dari rumahnya tujuan kios yang ada di Jalan Peternakan Merauke dengan melewati jalan pintas. Kasi Humas Prih Sutejo menjelaskan, saat itu korban bersama dengan seorang  saksi. Di tengah perjalan, tiba-tiba pelaku yang menggunakan topi dan  baju switer yang kerannya menutupi sampai leher sehingga terlihat seperti topeng menarik korban masuk ke hutan-hutan atau semak-semak jalan tersebut.

Pemkab Merauke Tunggu Juknis Terkait  3 Hari Kerja

   Kepala  Badan Kepegawaian dan Pengembangan Sumber Daya Manusia (BKPSDM) Kabupaten Merauke Salvianus Laiyan, SH, ditemui media ini mengatakan  pihaknya masih menunggu petunjuk tehnis penerapan 3 hari kerja yang sudah diumumkan Presiden Prabowo Subianto itu.    

Jaga Situasi Tetap Kondusif, Polres Tingkatkan Patroli dengan Skala Besar   

    Kapolres Merauke AKBP Leonardo Yoga, melalui Kasi Humas Polres Merauke AKP Prih Sutejo  bahwa situasi Kabupaten Merauke saat  ini aman dan kondusif. Namun begitu, pihaknya dari kepolisian Resor Merauke  meningkatkan  atroli untuk menjaga situasi tetap aman khusunya menjelang pelantikan bupati dan wakil bupati  Merauke yang akan di laksanakan di Jakarta pada hari ini  20 Pebruari 2025. 

Tak Kunjung Pulang, Seorang Warga Dilaporkan Hilang di Hutan 

   Humas Pencarian dan Pertolongan Merauke Darmawan menjelaskan, bahwa laporan yang diterima dari  Boyadi menceritakan jika  pada hari Sabtu 15 Februari 2025 lalu Irianto  mengambil ternak di hutan sekira pukul 17.45 WIT. 

Kudamati Sempat Tegang,  Polisi Usut Pelaku Penganiayaan Terhadap Warga 

  Kapolres Merauke AKBP Leonardo Yoga, melalui Kasi Humas AKP Prih Sutejo ditemui media ini mengungkapkan bahwa peristiwa itu berawal saat ada laporan masyarakat terkait dengan adanya orang mabuk di Kudamati.

Latest news

- Advertisement -spot_img