Saturday, March 29, 2025
26.7 C
Jayapura
- Advertisement -spot_img

TAG

indonesia

Tempel Arab Saudi, Asa Garuda ke Piala Dunia 2026 Tetap Terjaga

Timnas Indonesia sukses menumbangkan Bahrain dalam matchday delapan grup C putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia. Pasukan Patrick Kluivert menang dengan skor tipis 1-0 di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta pada Selasa (25/3) malam.

Catatkan Debut Impresif! Ole Romeny Bikin 2 Gol dalam 2 Laga Bersama Timnas

Bermula dari kombinasi dua penyerang andalan, Ole Romeny dan Marselino Ferdinan, gol ini tercipta dengan skema serangan yang rapi. Marselino, yang selama ini dikenal cukup individualistis dalam mencetak gol, kali ini menunjukkan kedewasaan dalam permainannya.

Kalah Telak dari Australia 5-1, Ini Poin Peringkat FIFA Skuad Garuda Berubah

Timnas Garuda sebenarnya memiliki kesempatan emas untuk unggul lebih dulu saat wasit memberikan hadiah penalti pada menit ketujuh. Penalti ini diberikan setelah Rafael Struick dijatuhkan di kotak terlarang. Namun, Kevin Diks yang dipercaya sebagai eksekutor gagal mengonversinya menjadi gol.

Metode Latihan Quentin Jakoba Jadi Sorotan, Timnas Indonesia Siap Tempur

Dalam sesi latihan resmi yang digelar di Stadion Sydney pada Rabu (19/3), hanya sehari sebelum pertandingan, Quentin Jakoba tampak aktif memberikan instruksi tegas kepada para pemain. Sebuah video yang beredar di media sosial menunjukkan bagaimana ia dengan suara lantang membakar semangat tim. Ia menciptakan atmosfer latihan yang penuh determinasi.

Asa Patrick Kluivert Torehkan Debut Manis di Sydney

Pertandingan ini sangat krusial bagi kedua tim mengingat dapat menentukan dan memengaruhi langkah Australia dan juga Timnas Indonesia di Kualifikasi Piala Dunia 2026. Kemenangan dapat membuat kans mereka untuk lolos langsung ke putaran final cukup terbuka.

Patrick Kluivert Janji Bakal Pecahkan Rekor 44 Tahun Lawan Australia

Pertandingan ini menjadi debut Patrick Kluivert di Timnas Indonesia. Dia akan memainkan laga perdananya setelah ditunjuk untuk menggantikan Shin Tae-yong, pelatih Garuda sebelumnya yang sudah berjalan lima tahun.

Wali Kota: Harus Bangga Jadi Bagian dari Timnas

"Mereka akan siap mengikuti kejuaran Rugby Internasional negara-negara Asia Tenggara yang akan dilaksanakan di Singapura yang berlangsung pada tanggal 3-6 April 2025," ujar Dessy Wanggai setelah dilepaskan Wali Kota Jayapura di ruangan kerjanya.

Apakah Emil Audero, Joey Pelupessy, dan Dean James Bisa Main?

Dalam prosesi yang berlangsung khidmat, ketiga pemain tampil dalam balutan jas hitam dan secara resmi mengucapkan janji setia kepada Indonesia. Acara tersebut juga disaksikan langsung oleh beberapa pejabat penting, termasuk Sekretaris Jenderal Kementerian Hukum dan HAM, Nico Afinta, serta Direktur Jenderal Administrasi Hukum Umum, Widodo.

Tiga Striker Lokal untuk Kualifikasi Piala Dunia yang Pilih Patrick Kluivert 

Dua nama pertama, yakni Sananta dan Hokky, sudah cukup sering dipanggil memperkuat Timnas Indonesia. Sementara itu, Septian Bagaskara menjadi satu-satunya pemain debutan dalam daftar ini. Ketiga pemain ini akan bersaing dengan striker lain, termasuk pemain naturalisasi seperti Ragnar Oratmangoen dan Rafael Struick, serta Ole Romeny, yang baru saja bergabung dengan Timnas Indonesia.

Timnas Indonesia Akan Langsung Berkumpul di Sydney pada 16 Maret

”Di Sydney (para pemain akan berkumpul). Dan para pemain lokal juga akan bergabung,” kata Kluivert seperti dilansir dari Antara setelah menghadiri jumpa pers perkenalan Jordi Cruyff kepada publik di Jakarta, Selasa.

Latest news

- Advertisement -spot_img