Bupati Romanus Mbaraka menjelaskan bahwa selama ini selain bantuan yang bersumber dari APBN (Pusat) juga bantuan diberikan lewat pemerintah daerah lewat APBD. Namun bantuan yang diberikan tersebut harus mampu dikelola petani dengan baik. Dipelihara dengan baik sehingga bisa awet.
Ketua Tim Pelaksana Penjaringan Bakal Calon Bupati Merauke DPC PDI-P Kabupaten Merauke Jeffry Raynold W. Papare ditemui media ini di Kantor DPC PDI Perjuangan Kabupaten Mertauke mengungkapkan, meski secara resmi pendaftaran penjarinagn bakal calon bupati Merauke baru dibuka terhitung mulai Senin (15/04/2024), namun sudah ada bakal calon bupati Merauke atas nama Jumino Reha telah mendaftar.
PJ Bupati Jayawijaya Dr. Sumule Tumbo, SE, MM menyatakan kemarin pihaknya sudah lakukan koordinasi dengan Menendagri lewat Zoom meating, dan untuk pemda Jayawijaya diarahkan untuk menjalin kerjasama dengan pemerintah Provinsi Papua pegunungan terkait penanganan anak –anak dari Pengungsi Nduga yang ada disini.
Ratusan guru ini mulai kumpul satu persatu di halaman kantor Dinas Pendidikan Kabupaten Merauke sekitar pukul 08.00 WIT, sambil membentangkan 4 spanduk yang isinya sama yang menyatakan dengan tegas menolak keputusan bupati Merauke Nomor 100.3.2.2/75/tahun 2024 tentang penetapan TPP ASN di lingkungan Pemkab Merauke. Para guru ini kompak menggunakan pakaian seragam PGRI, batik putih bunga-bunga.
"Mudah-mudahan dengan terus dilakukannya pendekatan ke kelompok tersebut baik oleh pemda maupun gereja para penyandera mau melepaskan sanderanya dalam keadaan selamat," harap jenderal bintang dua itu.
Ketua DPD Vox Point Indonesia Papua Selatan Romanus Mbaraka, setelah pelantikan dan pengukuhan tersebut mengatakan bahwa setelah pelantikan ini maka yang akan segera dilakukan adalah konsolidasi secara bersama.
Perbup ini mengatur tentang ketentuan biaya perjalanan dinas bagi Bupati, Wakil Bupati, Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD), Aparatur Sipil Negara (ASN), Pegawai Tidak Tetap, dan pihak lain di lingkungan Pemerintahan Kabupaten Mimika
Tentunya pengelolaan Dana Kampung harus bisa dikelola dengan baik, untuk membangun kampung serta mensejahterakan masyarakat di 139 kampung. Pj Bupati Jayapura Triwarno Purnomo mengungkapkan, melalui dana kampung yang sangat besar untuk 139 kampung, maka Triwarno meminta kepada seluruh kepala pemerintahan kampung (KPK) di 139 kampung bisa mengelola dana kampung secara maksimal dan transparan, tidak boleh ditutup tutupi.
Dalam musibah tersebut menghanguskan 1 unit rumah beserta isinya, 1 unit mobil hilux bantuan Bupati Keerom, 2 unit sepeda motor, uang tunai sebesar Rp. 49 juta dan harta benda lainnya. Diduga kebakaran terjadi akibat korsleting listrik.
“Selamat untuk peletakan batu pertama pembangunan Pastoran Paroki Santa Maria Assumpta yang menandakan pembangunan pastoran mulai hari ini resmi dibangun,” ungkap Bupati Gusbager.