Perolehan 11 medali terdiri atas 6 medali emas, 3 medali perak dan 3 medali perunggu. Papua saat ini sudah mengantongi total 23 medali emas, 29 medali perak dan 26 medali perunggu dengan total keseluruhan 78 medali.
Dari para atletik tercipta dua rekor nasional lewat lempar cakram dicatatkan oleh Ani Yikwa klasifikasi F55. Selain meraih medali emas, dia juga berhasil mencatatkan lemparan 15,20 meter. Memecahkan rekor sebelumnya dengan catatan 15,10 meter.
Kontingen Papua masih memiliki kans untuk mendulang medali emas pada hari kelima atau Jumat (11/10). Beberapa cabang atlet andalan mereka akan tampil di nomor final seperti para panahan, atletik, renang, menembak, tenis meja.
Perolehan medali emas pertama diraih oleh Humawar kelas 67 kg putri dengan total angkatan 243kg. Humawar mengalahkan dua pesaingnya asal Jawa Barat, Aprina Setiyowati peraih medali perak dengan total angkatan 192kg dan Jahrotun asal Jawa Tengah dengan total angkatan 105kg.
"Sampai hari hari keempat, akhirnya kita bisa meraih satu emas lewat Nurul dan satu perak lewat Maemunah. Mereka berdua di final, all papua final," ungkap pelatih Judo Papua, Ahmad Bahar kepada Cenderawasih Pos.
“Secara umum, evaluasi saya adalah proses mereka kesana (PON XXI Aceh-Sumut) tidak berjalan dengan baik, khususnya pelatihanya dan sebagainya. Dan itu yang saya amati selama ini,” sambungnya.
Adapun 3 medali emas diraih lewat cabang olahraga para renang 2 medali dan para atletik 1 medali. Kemudian medali perak dan perunggu lainnya juga diperoleh dari Renang, Atletik dan Judo Tuna Netra.
"Saya sangat bersyukur dan puji Tuhan kita jauh-jauh datang dan menyumbangkan medali untuk Papua," ungkap Ondi kepada Cenderawasih Pos. Ini adalah medali emas kedua bagi Ondi di ajang Peparnas. Pada Peparnas sebelumnya di Papua, wanita berusia 27 tahun itu juga berhasil mengalungkan medali emas. "Ini emas kedua bagi saya, tapi ini benar-benar luar biasa karena saya bisa meraihnya di luar Papua," ujarnya.
Target tersebut terbilang realistis dengan melihat kekuatan atlet NPCI Papua pada iven olahraga nasional empat tahunan itu. 66 medali emas itu nantinya diraih lewat 12 cabang olahraga yang akan diikuti.
Yostan menyebutkan, peraih medali emas yakni Siti dari kategori Pra Dini, Lingsi dari kategori Anak, Abal dari kategori Pemula Putra, Elma dari kategori Pemula Putri, Rafly kategori Taruna Putra, Elma kategori Taruna Putri, dan Yostan dari kategori Veteran.