Sunday, May 19, 2024
31.7 C
Jayapura
- Advertisement -spot_img

TAG

ANAK

Beri Terapi Psikologis lewat Drama tentang Cerita Hidup

Dari pengalamannya berkeliling ke beberapa lembaga pemasyarakatan (lapas), salah satunya lapas anak di Blitar, perempuan 58 tahun itu tahu kesulitan yang dihadapi ana keks anak napi sekeluar mereka dari bui.

Marak Isu Penculikan Anak, Masyarakat Harus Bijak dan Kroscek Informasi

Masalah Kekerasan Dalam Rumah Tangga (KDRT) yang menjadikan ibu dan anak menjadi korban masih sering terjadi di Kota Jayapura. Selain itu, saat ini masyarakat juga diperhadapkan dengan maraknya isu penculikan anak, hingga membuat para orang tua khawatir dan selalu waspada maupun hati-hati.

Angka Stunting Papua Masih di Atas Rata-rata Nasional

  Diketahui berdasarkan hasil Studi Status Gizi Indonesia (SSGI) Tahun 2021, angka prevalensi stunting Indonesia adalah 24, 4%. Hasil studi yang sama menunjukkan bahwa angka prevalensi stunting Provinsi Papua berada di angka 29,5% di tahun 2021.

Kesal, Ayah Aniaya Anak Kandung Hingga Patah Kaki

Informasi yang diperoleh Cenderawasih Pos, pelaku merupakan pejabat di BKD Kabupaten Mamberamo. Kapolresta Jayapura Kota Kombes Pol. Dr. Victor D. Mackbon melalui Kasat Reskrim AKP Oscar Fajar Rahadian mengatakan, informasi kejadian penganiayaan yang dialami korban datangnya dari pihak Pusat Pelayanan Terpadu Pemberdayaan Perempuan dan Anak (P2TP2A) Kota Jayapura saat menindaklanjuti laporan dari P2TP2A Kota pada Jumat (27/1).

Hati-hati, Aksi Penculikan Anak di Sentani Makin Nekat

Robert Mboik Cepos: Anak yang diduga korban penculikan saat memberikan keterangan di unit pidana khusus Polres Jayapura, Jumat (27/1).

Latest news

- Advertisement -spot_img