Sunday, February 16, 2025
25.7 C
Jayapura
- Advertisement -spot_img

TAG

WARGA

Undangan Terbatas, Warga Bisa Ikuti Acara Pelantikan Secara Live

   Dijelaskan, untuk tiga hal yang sudah dipersiapkan antara lain  berkaitan dengan Surat Keputusan (SK) Pleno KPU sudah selesai, pleno DPRK Jayapura sudah selesai, lalu disiapkan juga untuk sidang paripurna di Jakarta karena kegiatan dilakukan di Jakarta.

Abisai Rollo Minta Penjaga Kubur Jangan Terlalu Bebankan Keluarga Duka

Walikota terpilih, Abisai Rollo mengatakan warga di Kota Jayapura boleh menggunakan perkuburan yang ada di Koya Barat dan Koya Timur. "Warga di Kota Jayapura boleh menguburkan jenazah apabila ada keluarga mereka yang meninggal di perkuburan Koya Barat dan Timur,"ucap Abisai Rollo.

Bawa 12 Paket Ganja, Seorang Warga PNG Ditangkap 

   Dari hasil pemeriksaan awal, JK berencana menjual barang haram tersebut di sekitar PLBN Skouw. Polisi juga mengamankan barang bukti berupa plastik kecil berisi tembakau, tas ransel bermotif abstrak yang digunakan untuk menyimpan ganja, serta uang sebesar 22 Kina, yang jika dikonversi ke rupiah senilai Rp 79.200.

Warga Konya Pertanyakan IPAL RS Kemenkes

Dia mengatakan, pengelolaan limbah dari rumah sakit itu harus benar-benar dilakukan secara tepat, dan itu harus diketahui oleh masyarakat yang tinggal di kawasan itu. Pasalnya, warga setempat juga masih mengandalkan air tanah, sehingga pengelolaan limbah rumah sakit itu juga harus benar-benar tepat. Sehingga dampaknya tidak mengganggu masyarakat yang ada di wilayah itu.

Gubernur Terpilih Papeg Minta Masyarakat Tak Terpancing Isu Tak Benar

Gubernur Papua Pegunungan  terpilih Dr (HC) Jhon Tabo mengimbau kepada seluruh masyarakat Papua Pegunungan  diharapkan tetap tenang, sebab pelaksanaan pesta demokrasi yang sudah berjalan dengan baik.

Warga Kampung Yoboi Dapat Bantuan Rumah Pengolahan Sagu

  Ketua Kelompok Substansi Pemasaran Hasil Perkebunan Ditjen Perkebunan, Elvyrisma Nainggolan menjelaskan dengan adanya mesin produksi sagu merupakan hal yang sangat positif, karena langsung menyentuh masyarakat.

Warga Antusias Ikuti Lomba Panah Tradisonal dan Tarik Tambang   

  Sekda Kabupaten Merauke Yermias  Paulus Ruben Ndiken saat membuka kedua lomba mengatakan, kedua lomba ini dilakukan untuk memeriahkan  HUT Kota Merauke ke-123, dimana masyarakat  diberi kesempatan untuk ikut bergembira memeriahkan Kota Merauke yang sudah berumur  123 tahun.

Palang Puskesmas Khomba Tak Kunjung Dibuka, Pelayanan Dilakukan di Rumah Warga

Meski demikian, pelayanan kesehatan tetap dilakukan dengan kondisi seadanya, dengan memanfaatkan salah satu rumah warga yang berada ujung Landasan Bandara Kampung Yabaso. Sekertaris Dinas Kesehatan Kabupaten Jayapura, Edward Manik Sihotang mengatakan, pelayanan di  Puskesmas Khomba belum ada kejelasan.

Konflik Puncak Jaya Memanas, Ratusan Orang Terluka

Kuswara menyebutkan selain menyebabkan seorang warga dari salah satu pendukung yang meninggal, pertikaian tersebut juga mengakibatkan 131 orang luka-luka dan 30 unit rumah terbakar.

Curah Hujan Tinggi Makan Korban Jiwa

   Menurut Asep, si pengendara ditemukan oleh warga dalam keadaan sudah tidak bernyawa di sekitar lokasi kejadian.  Selain itu juga akibat cuaca yang ektstrem ini sejumlah wilayah alami ba jir dan terendam air seperti di sekitar Kali Acay karena air meluap, Organda, ruas jalan Entrop SMA 4 dan PTC juga beberapa titik lainnya.

Latest news

- Advertisement -spot_img