Sunday, May 12, 2024
30.7 C
Jayapura
- Advertisement -spot_img

TAG

Walikota

Frans Pekey Pamit, Sebut Tahun ini Tahun Transisi

Meskipun belum mengetahui siapa yang akan menggantikan posisinya sebagai Pj Wali Kota Jayapura, namun dirinya menyampaikan ucapan terima kasih kepada seluruh jajaran organisasi perangkat daerah dan pegawai di Pemkot Jayapura yang telah mendukungnya dalam menjalankan roda pemerintahan selama 2 tahun belakangan ini.

Pemilu Lokal Inggris, Konservatif Kalah Telak

Kesuksesan Partai Buruh salah satunya di pemilu wali kota London. Calon Partai Buruh sekaligus incumbent Sadiq Khan kembali memenangi pilwali London. Ini adalah masa jabatan ketiga berturut-turut bagi wali kota muslim tersebut.

Kampung Holtekamp Dorong Jadi Model Pengelolaan Dana Kampung

   Menurutnya, baik dan  buruknya pengelolaan dana kampung di masing-masing kampung tidak terlepas dari peran aparatur Pemerintah kampungnya, terutama kepala kampung. Termasuk masyarakat di kampung  yang mendukung setiap pelaksanaan pembangunan yang dilakukan oleh pemerintah kampung itu.

Kampung Holtekamp Miliki Gedung Serbaguna Terbaik

Salah satu yang menyedot perhatian orang nomor satu di Kota Jayapura itu, mengenai kehadiran gedung serbaguna milik pemerintah kampung yang cukup megah dengan dilengkapi dengan fasilitas AC.

Belum Mundur dari ASN, Kecuali Sudah Ada Rekomendasi Parpol

   Menanggapi hal itu, Penjabat  Walikota Jayapura, Frans Pekey, yang juga diisukan sudah siap maju dalam bursa pencalonan Walikota Jayapura 2024 itu mengungkapkan, pengunduran diri itu memang harus dilakukan oleh ASN, namun bukan berarti harus dilakukan saat ini.

Diisukan Maju Pilkada, Robby Awi: Saya Fokus Bantu Pak Wali

   Sementara itu ditanya mengenai adanya pejabat eselon II di Pemkot  Jayapura yang diisukan telah mendaftar di beberapa partai politik di Kota Jayapura,  menurut Sekda Robby Awi, untuk laporan resminya belum pernah diterima oleh Pemerintah Kota Jayapura. Baik PJ Walikota Jayapura maupun PJ Sekda Kota Jayapura selaku pembina aparatur sipil negara di lingkungan Jayapura belum menerima laporan.

PJ Walikota Perintahkan Satpol PP Segera Tertibkan PKL

   Dia mengatakan berdasarkan laporan dari pihak Satpol PP Kota Jayapura, minggu ini  akan menertibkan keberadaan para PKL  yang berjualan tidak sesuai dengan aturan yang diberlakukan oleh Pemerintah Kota Jayapura.

PDIP Kota Jayapura Buka Pendaftaran Balon Walikota dan Wakil Walikota 

  Bagi peserta yang ingin mendaftar dapat mengambil berkas pendaftaran di Kantor Sekretariat PDIP di Jalan Enggros, Pantai Hamadi. Tepatnya dekat persimpangan jalan menuju Pantai Hamadi. Pendaftaran akan dilayani mulai pagi jam 09.00 WIT-15.00 WIT. "Pendaftaran gratis tanpa pungut biaya," ujarnya.

Tahun ini, SMA Negeri 7 Mulai Terima Murid Baru

   Karena itu, SMA Negeri 7 ini secara resmi mulai beroperasi dengan statusnya yang baru mulai tahun ajaran baru 2024 ini. Karena itu dia berharap dengan hadirnya SMA Negeri 7 Kota Jayapura ini, menambah jumlah SMA Negeri di Kota Jayapura, khususnya di wilayah Distrik Heram.

Anggaran Terbatas, Pemkot Tidak Siapkan THR bagi ASN

   Karena itu, sebagai penggantinya PJ Walikota Jayapura itu, telah mengambil kebijakan agar TPP bagi setiap aparatur sipil negara di Kota Jayapura itu dibayarkan secara utuh khusus untuk bulan Maret tahun ini.

Latest news

- Advertisement -spot_img