Wednesday, April 23, 2025
27.7 C
Jayapura
- Advertisement -spot_img

TAG

KEEROM

Jelang Pemilu, LMA Berharap Keerom Tetap Damai

"Suksesnya Pemilu tidak lepas dari pentingnya partisipasi masyarakat, khususnya di wilayah Tapal Batas Kabupaten Keerom untuk selalu menjaga suasana yang kondusif di daerah dalam tahapan pelaksanaan Pemilu 2024," ungkap Isagi kepada Cenderawasih Pos,  Senin (28/8).

Kembali Terima Penghargaan Nasional, ini Tanggapan Bupati Gusbager

Seperti diketahui Bupati Gusbager kembali didapuk penghargaan nasional. Kali ini, orang nomor satu di Kabupaten Keerom itu mendapatkan Apresiasi Tokoh Indonesia dari Tempo Media Group untuk kategori Pendorong Ekonomi Kerakyatan.

Ini Penghargaan Nasional yang Kembali Diraih Bupati Gusbager

Penghargaan diterima langsung oleh Bupati Gusbager, yang diserahkan oleh Direktur Utama PT Info Media Digital (Tempo Grup) Wahyu Djatmika di The Ritz-Carlton Jakarta, Selasa (29/8).

Satgas Yonif 122/TS Pos Bendungan Tami Berikan Pelayanan Kesehatan

Berbagai upaya terus dilakukan untuk menjaga stabilitas dan keamanan di wilayah perbatasan Papua, salah satunya dengan melaksanakan kegiatan anjangsana. Hal tersebut dilakukan Pos Bendungan Tami dipimpin Danpos Letda Inf Brinton Sinaga.

Semua Kepala Kampung Diminta Ikut Berantas Miras dan Ganja

"Setiap kampung harus bersama kepolisian memberantas Miras, narkoba dan juga perjudian di wilayah Kabupaten Keerom," ungkap Bupati Gusbager.

Seluruh Fraksi DPRD Keerom Menyetujui Raperda APBD Perubahan

     Dalam sidang paripurna IV masa sidang II ini, seluruh fraksi-fraksi DPRD Keerom menyetujui Raperda APBD perubahan tahun anggaran 2023 dan Raperda Non APBD tahun 2023.

Jelang Pemilu, Bupati Minta Tetap Jaga Kedamaian

Kata bupati, kedamaian yang ada di Negeri Tapal Batas saat ini harus tetap dijaga bersama. Dia tidak ingin, perbedaan pendapat dan pilihan saat Pemilu nanti membuat kedamaian di Keerom retak.

Masyarakat Segera Nikmati Air Bersih

"Air bersih ini sangat strategis sekali. Karena merupakan infrastruktur dasar yang harus segera dipenuhi. Karena masyarakat Keerom merindukan ini," ungkap Mujiono kepada Cenderawasih Pos, Senin (28/8).

SuperSUN PLN Terangi Panti Asuhan Shalom  Setelah Gelap 19 Tahun

PT PLN (Persero) terus berkomitmen melistriki seluruh masyarakat hingga pelosok negeri. Melalui inovasi energy storage bernama Surya Power Solusi Untuk Negeri (SuperSUN), kini Panti Asuhan Shalom, Distrik Arso, Kabupaten Keerom dapat menikmati listrik 24 jam penuh.

Polri Lakukan Penelitian Pemberantasan Kejahatan di Keerom

Kapolres Keerom AKBP Christian Aer turut mendampingi tim Puslitbang Polri yang dipimpin oleh Kombes Pol. Saefuddin Mohammad, dengan anggotanya AKBP Widi Setiawan, Pembina Dwi Iryanti, dan Iptu Riski Saputra. Adapun dari Tim Biro Rena Polda Papua dipimpin oleh Kombes Pol Mulyani dan didampingi Kabagstrjemen Rorena Polda Papua Kompol I Nyoman Pujana.

Latest news

- Advertisement -spot_img