Thursday, September 19, 2024
27.7 C
Jayapura
- Advertisement -spot_img

TAG

KPU

Sudah Datangkan Logistik untuk Pemilu

"Kami sudah datangkan logistik berupa kotak suara dan bilik suara yang kami taruh di salah satu gedung di daerah Hawai Sentani, Kabupaten Jayapura,"ungkapnya, saat dikonfirmasi wartawan Cenderawasih Pos, Jumat (20/10) kemarin.

Soal Ancaman KKB, Kedepankan Koordinasi dan Komunikasi

“Kami mendapat informasi yang banyak, juga membaca dari media bahwa memang ada eskalasi keamanan  di 3 wilayah itu kurang kondusif sehingga sudah jelas sangat mengganggu tahapan yang kami jalankan,”ungkapnya  kepada Cenderawasih Pos saat ditemui di Wamena Jumat (20/10) kemarin.

KPU:  Ada 568 TPS dan 134.568 Pemilih

John menjelaskan, dari 5 Dapil ini terbagi untuk Dapil 1 sebanyak 5 kursi dengan daerah pemilihan Sentani Kota, Kelurahan Sereh, Dapil 2 memperebutkan 8 kursi dengan daerah pemilihan Kelurahan Dafonsolo, Henekombe, Yobeh, Hobong,  Yahim, Yoboy, Ifale danHheaseiyomohae.

Butuh Dana Rp 67,8 Miliar untuk Pemilu 2024

Dijelaskan, usulan dana hibah yang dibutuhkan KPU Kabupaten Jayapura sebelumnya Rp 72 miliar dan telah diusulkan ke KPU RI lewat Inspektorat KPU RI kemudian  dilakukan revisi menjadi Rp 68 miliar. Setelah itu dilakukan review lagi oleh BPKP menjadi Rp 67,8 miliar dana yang dibutuhkan KPU Kabupaten Jayapura.

Jalani Tes Kesehatan pada Akhir Pekan Nanti, Jika Tak Lolos Harus Mengulang

Ketua KPU RI, Hasyim Asy'ari menyatakan pihaknya menjadwalkan tes kesehatan pasangan bakal capres cawapres Anies Baswedan dan Muhaimin Iskandar dan Ganjar Pranowo dan Mahfud MD pada akhir pekan ini, yaitu 21-22 Oktober 2023 di Rumah Sakit Pusat Angkatan Darat (RSPAD) Gatot Subroto.

KPU Merauke Telaah Surat Bawaslu

   Ketua KPU Kabupaten Merauke  Rosina Kebubun, SIP, MAP, mengakui telah mendapatkan surat dari Bawaslu terkait dengan dugaan pelanggaran administrasi yang dilakukan  oleh partai maupun  Bacaleg  dengan memasang baliho di tempat umum tersebut padahal belum waktunya kampanye.

Ganjar Pranowo-Mahfud MD Mendaftar ke KPU sebagai Capres-Cawapres secara Resmi

Ganjar dan Mahfud menyerahkan langsung berkas admistrasi pencalonan kepada Ketua KPU RI Hasyim Asy'ari. Hadir Ketum PDI Perjuangan (PDIP) Megawati Soekarnoputri, Plt Ketum PPP Muhamad Mardiono, Ketum Partai Perindo Hary Tanoesoedibjo, dan Ketum Partai Hanura Oesman Sapta Odang (OSO).

Resmi Mendaftar, Berkas Anies-Cak Imin Dinyatakan Memenuhi Syarat

"Ini ada surat-surat yang kami telah buktikan bahwa seluruh kelengkapan dan syarat-syarat yang dibutuhkan telah terpenuhi semua dan kami hari ini menerima tanda terima kelengkapan," kata Cak Imin kepada wartawan di KPU RI. "Dan sudah dinyatakan MS, memenuhi syarat," sambungnya.

Ganjar dan Mahfud Tiba di Tugu Proklamasi Disambut Meriah Massa Pendukung

Bakal capres-cawapres yang diusung oleh PDI Perjuangan, PPP, Partai Hanura dan Partai Perindo itu akan berjalan dari Tugu Proklamasi menuju kantor KPU RI, untuk mendaftarkan secara resmi sebagai capres-cawapres pada Pemilu 2024.

551 Personil Disiapkan Untuk Pengamanan Pemilu Di 40 Distrik se Jayawijaya

Kapolres Jayawijaya AKBP Heri Wiboowo, SIK menyatakan terkait kegiatan operasi matap brata cartenz yang di laksanakan hari selasa tanggal 17 oktober 2023, poplres jayawijaya sudah melaksanakan karena dilaksanakan secara serentak di seluruh Indonesia, dimana apel ini untuk dilihat seberapa kesiapan personil serta sarpras yang digunakan dalam pengamanan pemilu.

Latest news

- Advertisement -spot_img