Monday, April 21, 2025
24.7 C
Jayapura
- Advertisement -spot_img

TAG

DPRD

Pelantikan Dewan Bulan Depan, Sekwan Mulai Lakukan Persiapan

Untuk itu, karena pelantikan DPRD Kabupaten Jayapura pada bulan Oktober 2024,  maka untuk gaji dewan dan lainnya tetap harus  dianggarkan terlebih dahulu, karena dewan diangkat pada tahun 2024. Dan ini sudah dilaporkan ke Pemkab Jayapura untuk ditindaklanjuti.

Defisit Anggaran, Pemkab Pastikan Pelayanan Secara Terbatas

Pj Bupati Jayawijaya Thony M Mayor, S.Pd, MM menyatakan untuk tahun ini pemerintah bekerja dengan keterbatasan, sebab APBD untuk tahun ini mengalami defisit yang besar, dan sampai dengan saat ini pihaknya belum mendorong APBD perubahan ke DPRD Jayawijaya.

DPR Merauke Hasil Pileg Dilantik 21 Oktober 

  Ketua DPR Kabupaten Merauke Sugiyanto, SH, MH, ditemui Ceposonline.com di DPR Kabupaten Merauke memastikan pelantikan anggota DPR Kabupaten Merauke hasil Pileg 14 Februari 2024 itu akan dilakukan pada 21 Oktober 2024. 

Masalah Sosial  Jadi Prioritas  APBD 2025

  Dia mengatakan penataan kota terhadap masalah-masalah sosial ini harus dilakukan segera. Karena Kota Jayapura saat ini menuju kota industri dan jasa yang terus berkembang pesat ke depannya.  Karena itu perlu dimulai penataan pada bagian-bagian lain yang juga dapat memberikan pengaruh terhadap pengembangan dan kemajuan kota kedepannya.

Penyerahan DPA APBD Perubahan Dipastikan September ini

   Kepala BPKAD Kota Jayapura, Dessy Wanggai mengatakan, pasca sidang APBD Perubahan itu, pihaknya sudah mengirim buku rancangan APBD Perubahan itu ke Pemprov Papua. Karena itu, selanjutnya, pihaknya masih menunggu evaluasi dari Pemprov Papua. Setelah nanti dilakukan evaluasi itu, kemudian penyusunan rencana kas (Renkas), barulah DPA akan diserahkan ke masing-masing OPD.

Cintiya: Gunakanlah  Hak Pilih Sesuai Hati Nurani 

Untuk itu, ia berpesan kepada masyarakat Kabupaten Jayapura untuk mendukung suksesnya Pilkada Kabupaten Jayapura dengan datang memberikan hak suaranya ke TPS masing- masing dan memilih sesuai hati nurani, tanpa ada paksaan dari manapun.

Sebelum Akhir Tahun, CPNS dan P3K Honorer K2 Harus Tuntas!

   Wakil ketua 1 DPRD kota Jayapura, Jhoni Betaubun mengatakan, mengenai hal itu, pihaknya sudah menyampaikan secara langsung kepada PJ Walikota Jayapura,  Christian Sohilait dalam sidang APBD perubahan beberapa waktu lalu.

Sinergitas Bersama TNI/Polri Terus Dilakukan

Pj Bupati Biak Numfor Sofia Bonsapia, SH.,M.Hum turut hadir langsung, bersama dengan Ketua DPRD Biak Numfor Mama Milka Rumaropen, sejumlah Pimpinan OPD, perwakilan unsur TNI/Polri di Biak Numfor.

DPRD Pastikan Utang Pemkab Merauke ke Bank Papua Lunas

  Sugiyanto menjelaskan, dari utang pinjaman Rp 200 miliar tersebut,  Pemerintah Kabupaten Merauke telah melakukan pembayaran  utang tahap pertama sebesar Rp 100 miliar ditambah bunga pada APBD tahun 2023 lalu. Sementara sisanya Rp 100  miliar plus bunga dialokasikan di APBD tahun 2024 ini.

APBD Perubahan Mamteng Sebesar Rp 938 Milyar Lebih

Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Mamberamo Tengah resmi menetapkan APBD Perubahan tahun anggaran 2024 sebesar Rp. 938.257.955.948 (Sembilan ratus tiga puluh delapan milyar dua ratus lima puluh tujuh juta sembilan ratus lima puluh lima ribu sembilan ratus empat puluh delapan rupiah).

Latest news

- Advertisement -spot_img