Monday, May 20, 2024
24.7 C
Jayapura

Upacara HUT RI  Dipusatkan di Stadion Lukas Enembe

JAYAPURA-Stadion Lukas Enembe akan dijadikan sebagai tempat upacara peringatan detik detik Proklamasi  RI ke -77 tahun 2022 tingkat Provinsi Papua. Asisten II Setda Papua, Muhammad Musaad menyampaikan dipusatkannya di Stadion Lukas Enembe sebagaimana arahan dari Gubernur Papua Lukas Enembe.

  “Ini adalah suatu format baru yang kita gunakan, karena Stadion Lukas Enembe sendiri merupakan aset pemerintah yang bisa dimanfaatkan,” terang Musa’ad.

  Lanjut Musa’ad, ini juga menjadi momentum bagi peringatan 17 Agustus. Semua venue-venue yang sudah dibangun dan dimanfaatkan untuk PON, namun juga bisa dimanfaatkan untuk kepentingan yang lain.

  “Dipusatkan di sini (Stadion Lukas Enembe -red) dengan harapan meningkatkan kesemarakan dari peringatan 17 Agsutus,” ucapnya.

Baca Juga :  Keputusan MRP Jangan Sampai Berbau Politik

  Selain itu kata Musa’ad, nantinya tidak menganggu aktivitas warga lainnya saat pelaksanaan upacara 17 Agustus. Sebab, Stadion Lukas Enembe memiliki lahan parkiran yang luas.“Kita nantinya akan melibatkan masyarakat yang lebih banyak dalam pelaksanaan upacara 17 Agustus nanti,” terangnya.

  Dikatakan, ada banyak kegiatan yang akan dilakukan Pemerintah Provinsi Papua dalam 17 Agustus nanti. Diantaranya akan melakukan berbagai lomba, anjangsana serta melakukan aksi donor darah.

  “Kita harapkan masyarakat Jayapura bisa berpartisiapsi aktif dalam rangka HUT 17 Agustus mendatang,”  pungkasnya.

  Sementara untuk tema HUT bagi Provinsi Papua sendiri, Musa’ad menyampaikan temanya bakal dilaunching launching pada 1 Agustus sekaligus ada jalan santai bersama. (fia/tri)

Baca Juga :  Penyaluran Logistik Pemilu 4 Distrik di Kab Jayapura Perlu Tenaga Ekstra

JAYAPURA-Stadion Lukas Enembe akan dijadikan sebagai tempat upacara peringatan detik detik Proklamasi  RI ke -77 tahun 2022 tingkat Provinsi Papua. Asisten II Setda Papua, Muhammad Musaad menyampaikan dipusatkannya di Stadion Lukas Enembe sebagaimana arahan dari Gubernur Papua Lukas Enembe.

  “Ini adalah suatu format baru yang kita gunakan, karena Stadion Lukas Enembe sendiri merupakan aset pemerintah yang bisa dimanfaatkan,” terang Musa’ad.

  Lanjut Musa’ad, ini juga menjadi momentum bagi peringatan 17 Agustus. Semua venue-venue yang sudah dibangun dan dimanfaatkan untuk PON, namun juga bisa dimanfaatkan untuk kepentingan yang lain.

  “Dipusatkan di sini (Stadion Lukas Enembe -red) dengan harapan meningkatkan kesemarakan dari peringatan 17 Agsutus,” ucapnya.

Baca Juga :  Impor Papua April Alami Kenaikan 409,36 Persen

  Selain itu kata Musa’ad, nantinya tidak menganggu aktivitas warga lainnya saat pelaksanaan upacara 17 Agustus. Sebab, Stadion Lukas Enembe memiliki lahan parkiran yang luas.“Kita nantinya akan melibatkan masyarakat yang lebih banyak dalam pelaksanaan upacara 17 Agustus nanti,” terangnya.

  Dikatakan, ada banyak kegiatan yang akan dilakukan Pemerintah Provinsi Papua dalam 17 Agustus nanti. Diantaranya akan melakukan berbagai lomba, anjangsana serta melakukan aksi donor darah.

  “Kita harapkan masyarakat Jayapura bisa berpartisiapsi aktif dalam rangka HUT 17 Agustus mendatang,”  pungkasnya.

  Sementara untuk tema HUT bagi Provinsi Papua sendiri, Musa’ad menyampaikan temanya bakal dilaunching launching pada 1 Agustus sekaligus ada jalan santai bersama. (fia/tri)

Baca Juga :  KPK Bantah Lukas Enembe Sakit Gagal Ginjal Kronis Stadium 5

Berita Terbaru

Artikel Lainnya