Thursday, April 25, 2024
31.7 C
Jayapura

Kapolsek Depapre Hidupkan Kelompok Tani

Polsek Depapre membangun sinergitas bersama TNI dan pemuda dalam pemberdayaan mama-mama Papua melalui Kelompok Tani Wauna Mire di masa pandemi Covid-19 di Kampung Wauna Mire, Sabtu (22/5). ( FOTO: Humas)

JAYAPURA- Polsek Depapre membangun sinergitas bersama TNI dan pemuda dalam pemberdayaan mama-mama Papua melalui Kelompok Tani Wauna Mire di Kampung Wauna Mire, Sabtu (22/5).

 Kapolsek Depapre Ipda Ambo Arjana menyampaikan, pemberdayaan mama-mama Papua di masa pandemi Covid-19, tentunya menjadi penguatan ketahanan pangan di Kampung Wauna Mire yang sudah cukup terbengkalai.

“Dalam masa pandemi Covid-19, tentunya kami mengajak pemuda dan juga mama-mama Papua Kelompok Tani Wauna Mire untuk membangun Kampung Wauna Mire menjadi kampung yang tangguh di masa pandemi ini,” ucapnya.

 Tidak sampai di situ, pihaknya juga mengimbau untuk bersama-sama merawat supaya program kampung tangguh berjalan sesuai harapan dan masyarakat giat bercocok tanam demi mempertahankan ketahanan pangan di Kampung Wauna Mire.

Baca Juga :  Polres Tolikara Gencar Patroli Rutin

 “Dengan berjalannya program ini,  diharapkan bisa menciptakan masyarakat yang produktif, berinovasi dalam memulihkan kembali perekonomian selama pandemi Covid-19,”tandasnya.(fia/ary)

Polsek Depapre membangun sinergitas bersama TNI dan pemuda dalam pemberdayaan mama-mama Papua melalui Kelompok Tani Wauna Mire di masa pandemi Covid-19 di Kampung Wauna Mire, Sabtu (22/5). ( FOTO: Humas)

JAYAPURA- Polsek Depapre membangun sinergitas bersama TNI dan pemuda dalam pemberdayaan mama-mama Papua melalui Kelompok Tani Wauna Mire di Kampung Wauna Mire, Sabtu (22/5).

 Kapolsek Depapre Ipda Ambo Arjana menyampaikan, pemberdayaan mama-mama Papua di masa pandemi Covid-19, tentunya menjadi penguatan ketahanan pangan di Kampung Wauna Mire yang sudah cukup terbengkalai.

“Dalam masa pandemi Covid-19, tentunya kami mengajak pemuda dan juga mama-mama Papua Kelompok Tani Wauna Mire untuk membangun Kampung Wauna Mire menjadi kampung yang tangguh di masa pandemi ini,” ucapnya.

 Tidak sampai di situ, pihaknya juga mengimbau untuk bersama-sama merawat supaya program kampung tangguh berjalan sesuai harapan dan masyarakat giat bercocok tanam demi mempertahankan ketahanan pangan di Kampung Wauna Mire.

Baca Juga :  Bhabinkamtibmas Polsek Bokondini Berikan Imbauan Kamtibmas

 “Dengan berjalannya program ini,  diharapkan bisa menciptakan masyarakat yang produktif, berinovasi dalam memulihkan kembali perekonomian selama pandemi Covid-19,”tandasnya.(fia/ary)

Berita Terbaru

Artikel Lainnya