Friday, November 1, 2024
23.7 C
Jayapura

Srikandi Cyclop Ajarkan Baca Tulis Tekan Angka Buta Aksara

JAYAPURA – Guna menekan angka buta aksara, srikandi Cyclop dari Polresta Jayapura Kota kembali  menyambangi anak – anak usia dini. Srikandi yang dipimpin AKP Dorlince Banundi  ini mengajar di Komplek BTN Ceria, Sentani. Suasana semakin meriah karena anak – anak usia dini ini hadir didampingi para orang tuanya.

Kapolres Jayapura AKBP Fredrickus W.A Maclarimboen melalui AKP Dorlince Banundi menjelaskan bahwa kegiatan belajar tersebut berlangsung selama 2 kali dalam seminggu.

“Dengan menyambangi peserta didik kami terus berupaya mengajarkan baca tulis agar mereka terbebas dari buta aksara,” katanya, Senin (13/5).

Materia yang diberikan mulai dari mengenalkan huruf abjad maupun angka secara bergantian.

Baca Juga :  Diduga Kompor Jatuh Akibat Gempa Jadi Penyebab Kebakaran

“Bunga Kalakmabin yang masih berusia 10 tahun dan tidak pernah sama sekali mengenyam bangku pendidikan kini secara perlahan bisa mengenal dan mengeja huruf maupun angka dan kami senang ternyata dari apa yang kami lakukan meski dengan keterbatasan rupanya memberi dampak positif,” tutup Banundi. (ade)

Layanan Langganan Koran Cenderawasih Pos, https://bit.ly/LayananMarketingCepos

BACA SELENGKAPNYA DI KORAN DIGITAL CEPOS  https://www.myedisi.com/cenderawasihpos

JAYAPURA – Guna menekan angka buta aksara, srikandi Cyclop dari Polresta Jayapura Kota kembali  menyambangi anak – anak usia dini. Srikandi yang dipimpin AKP Dorlince Banundi  ini mengajar di Komplek BTN Ceria, Sentani. Suasana semakin meriah karena anak – anak usia dini ini hadir didampingi para orang tuanya.

Kapolres Jayapura AKBP Fredrickus W.A Maclarimboen melalui AKP Dorlince Banundi menjelaskan bahwa kegiatan belajar tersebut berlangsung selama 2 kali dalam seminggu.

“Dengan menyambangi peserta didik kami terus berupaya mengajarkan baca tulis agar mereka terbebas dari buta aksara,” katanya, Senin (13/5).

Materia yang diberikan mulai dari mengenalkan huruf abjad maupun angka secara bergantian.

Baca Juga :  Polres Jayapura Buru Pelaku Perusak Mesin ATM

“Bunga Kalakmabin yang masih berusia 10 tahun dan tidak pernah sama sekali mengenyam bangku pendidikan kini secara perlahan bisa mengenal dan mengeja huruf maupun angka dan kami senang ternyata dari apa yang kami lakukan meski dengan keterbatasan rupanya memberi dampak positif,” tutup Banundi. (ade)

Layanan Langganan Koran Cenderawasih Pos, https://bit.ly/LayananMarketingCepos

BACA SELENGKAPNYA DI KORAN DIGITAL CEPOS  https://www.myedisi.com/cenderawasihpos

Berita Terbaru

Artikel Lainnya