Friday, November 15, 2024
25.7 C
Jayapura

11 Bulan Insentif Tak Dibayarkan, Puluhan Nakes RSUD Biak Gelar Aksi Damai

Selain itu, para nakes menyoroti bahwa insentif yang diberikan jauh dari standar yang ditetapkan oleh Permenkes RI 2019. Meski demikian, mereka tetap melayani pasien dengan komitmen atas dasar kemanusiaan.

Usai melakukan aksi damai di IGD RSUD Biak, para Nakes kemudian berlanjut dengan berjalan kaki ke Kantor Bupati untuk melanjutkan aksinya. Disana para nakes disambut oleh Plt Sekda Zakarias Mailoa, Kaban BPKAD Biak Numfor Gunadi, S.Sos.,M.Si, juga Kepala Bappeda Biak Numfor dan sejumlah pejabat eselon II lainnya.

Sekda menjelaskan bahwa aspirasi para nakes sudah mendapatkan perhatian dan telah dibahas dalam Raperda Perubahan APBD Tahun 2024. Para Nakes juga diminta untuk tetap mengedepankan pelayanan kepada masyarakat, dan tidak menelantarkan para pasien.

Baca Juga :  Jam Operasional Pusat Perbelanjaan Mulai Dilonggarkan

Sekda juga mengatakan bahwa insentif dari para Nakes ini juga akan diakomodirkan langsung pada Dana Otsus TA 2024. Sekda menyadari bahwa sampai saat ini semua anggaran perubahan APBD maupun Otsus masih terus berproses. (il/wen)

Layanan Langganan Koran Cenderawasih Pos, https://bit.ly/LayananMarketingCepos

BACA SELENGKAPNYA DI KORAN DIGITAL CEPOS  https://www.myedisi.com/cenderawasihpos

Selain itu, para nakes menyoroti bahwa insentif yang diberikan jauh dari standar yang ditetapkan oleh Permenkes RI 2019. Meski demikian, mereka tetap melayani pasien dengan komitmen atas dasar kemanusiaan.

Usai melakukan aksi damai di IGD RSUD Biak, para Nakes kemudian berlanjut dengan berjalan kaki ke Kantor Bupati untuk melanjutkan aksinya. Disana para nakes disambut oleh Plt Sekda Zakarias Mailoa, Kaban BPKAD Biak Numfor Gunadi, S.Sos.,M.Si, juga Kepala Bappeda Biak Numfor dan sejumlah pejabat eselon II lainnya.

Sekda menjelaskan bahwa aspirasi para nakes sudah mendapatkan perhatian dan telah dibahas dalam Raperda Perubahan APBD Tahun 2024. Para Nakes juga diminta untuk tetap mengedepankan pelayanan kepada masyarakat, dan tidak menelantarkan para pasien.

Baca Juga :  Bersama Rektor Uncen, Bupati Resmikan Jembatan Binyeri

Sekda juga mengatakan bahwa insentif dari para Nakes ini juga akan diakomodirkan langsung pada Dana Otsus TA 2024. Sekda menyadari bahwa sampai saat ini semua anggaran perubahan APBD maupun Otsus masih terus berproses. (il/wen)

Layanan Langganan Koran Cenderawasih Pos, https://bit.ly/LayananMarketingCepos

BACA SELENGKAPNYA DI KORAN DIGITAL CEPOS  https://www.myedisi.com/cenderawasihpos

Berita Terbaru

Artikel Lainnya