Sunday, April 20, 2025
29.7 C
Jayapura
- Advertisement -spot_img

TAG

YALIMO

Bupati Yalimo: Pegawai Segera Kembali Menjalankan Kewajibannya Selaku ASN

Bupati Kabupaten Yalimo  Dr. Nahor Nekwek,SPD.MM bertindak selaku penerima apel pegawai di lingkungan pemda Kabupaten  Yalimo pada Senin (16/10) yang dipusatkan di halaman kantor Bupati Yalimo. Apel pegawai yang diikuti oleh  para assisten sekda, pimpinan Organisasi Perangkat Daerah  serta para pegawai di lingkungan Pemda Yalimo.

HUT Lalu Lintas, Polres Yalimo Gelar Ibadah Syukur

Dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun ke-68 Lalu Lintas Bhayangkara , Polres Yalimo menggelar Perayaan. Kapolres Yalimo Kompol Rudolof Yabansabra, S.H., M.H.dan Kasat Lantas  Ipda Muh. Yusuf, S.Sos menggelar potong kue Ulang Tahun sebagai ungkapan rasa syukur, Senin (25/09/2023).

497 Tenaga Honorer K2 Pemda Yalimo Mulai Ikuti Test CASN  Selama 3 Hari

Kabid Pengadaan, Pemberhentian dan Mutasi ASN BKPSDM Kabupaten Yalimo Yohanes Penius Lanny mengatakan  saat ini , sebenarnya berjumlah 500 sejak tahun 2019 lalu, dan sampai dengan tahun ini tersisah 497 karena 3 orang meninggal dunia, hari ini dilakukan simulasi, untuk mengikuti test yang akan dilaksanakan 3.

Program Si-Ipar Topang Pendidikan di Wilayah Terpencil 

Kegiatan Program Si-Ipar ini diprioritaskan untuk anak-anak yang tidak bersekolah dan tinggal di Asrama Masyarakat Yalimo, Distrik Wamena Kota, Jayawijaya. Pada kesempatan tersebut, Tim Satgas Rasaka Cartenz memberikan berbagai materi kepada 3 anak binaan mereka.

Peletakan Batu Pertama Pembangunan Gedung Gereja GKI Jemaat Simerna Apalapsili

Bupati Kabupaten Yalimo Dr. Nahor Nekwek, S.PD.MM pada kesempatan itu mengatakan bahwa sebagai pemerintah daerah Kabupaten Yalimo memberikan apresiasi kepada Kepala Kampung Kundikele Emil Walianggen

Cegah Premanisme, Polres Yalimo Gelar Operasi Bina Kusuma

  “Saya mengimbau agar masyarakat tidak boleh menjual/mengedarkan miras yang juga sudah dilarang sesuai Perda Kabupaten Yalimo, apabila ada yang mengetahui ada yang menjual miras agar segera dilaporkan ke pihak kepolisian,” ujarnya.

Bupati Yalimo Hadiri Peletakan Batu Pertama Bakal Jemaat Firdaus Yakikma

  Bupati Dr. Nahor Nekwek, SPD.MM mengatakan, tanggal 31 Agustus 2023 merupakan momen penting yang dirayakan oleh umat GKI  dalam perjalanannya Injil masuk dari Yarema ke ibu kota Elelim Kabupaten Yalmo  dalam perjalanan yang panjang pada saat itu sampai masuk Injil di daerah ini umur sampai 41 tahun.

Bupati Nahor Serahkan Piagam Penghargaan dan Uang Pembinaan bagi Paskibra 

Resepsi kenegaraan ini dirangkaikan dengan pemotongan kue ulang tahun Kemerdekaan RI dan penyerahan piagam penghargaan dan uang pembinaan  oleh Bupati Yalimo  Nahor Nekwek kepada Paskibra yang disaksikan oleh  tamu undangan.

Ajak Menghormati Nilai Perjuangan para Pahlawan

Upacara HUT Kemerdekaan RI yang ke -78, dihadiri Ketua DPRD Yalimo yang diwakili oleh Anggota DPRD Yalimo, Penius Walianggen, Kapolres Yalimo, Perwira Penghubung Kodim Yalimo, Sekda Yalimo Dr. Isak Yando,SE.M.Si, pimpinan Organisasi Perangkat Daerah (OPD) Kabupaten Yalimo , TNI/Polri , ASN Pemkab Yalimo , para kepala Kampung , serta para pelajar tingkat SD, SMP, SMA, SMK dan undangan lainnya.

Bupati Nahor Ajak Semua Meriahkan HUT ke-78 RI

Rute yang dilalui yakni Jalan depan perumahan DPRD Yalimo , Kantor Bupati Yalimo, kemudian kompleks perumahan Pegawai Negeri Sipil Kabupaten Yalimo dan finish kembali di halaman Dinas Pemuda dan Olah Raga Kabupaten Yalimo.

Latest news

- Advertisement -spot_img