Friday, May 17, 2024
30.7 C
Jayapura
- Advertisement -spot_img

TAG

WAPRES

Wapres Ingatkan Antisipasi Cuaca Panas

’’Jadi sangat panas,’’ katanya. Suhu di Makkah yang bisa mencapai 50 derajat Celsius itu, sangat jauh di atas rata-rata suhu di Indonesia. Sebagai perbandingan, saat ini rata-rata suhu maksimal di Surabaya hanya 32 derajat Celcius. Sedangkan di Jakarta, rata-rata suhu tertingginya bisa menyentuh angka 33 derajat Celcius.

Sudah Ideal 34, Ma’ruf Amin Sebut Bertambah atau Tidak Tergantung Pemerintah

Meski demikian, tegasnya, sebetulnya jumlah kementerian itu fleksibel dan menyesuaikan dengan kebutuhan pemerintahan yang sedang berjalan. Bisa bertambah atau berkurang dari yang saat ini. Semuanya tergantung dari kebijakan presiden yang sedang memimpin.

Belum Putuskan Penggunaan Dana BOS untuk Makan Siang Gratis

Dia menyampaikan Presiden Jokowi memang memberikan arahan supaya APBN 2025 dirancang untuk mengantisipasi program-program pemerintahan yang baru nanti. Termasuk untuk program makan siang gratis bagi para siswa. Tetapi Ma’ruf menegaskan belum diputuskan apakah program unggulan Capres Prabowo itu apakah menggunakan dana BOS atau anggaran pendidikan lainnya.

Soal Aliran Dana Mencurigakan Kampanye Pemilu, Wapres Minta Segera Dibuat Jelas

Mantan Ketua Umum Majelis Ulama Indonesia (MUI) itu menyampaikan lembaga terkait harus segera memeriksa temuan aliran dana mencurigakan itu. Sehingga segera bisa diketahui ada kejahatan apa tidak dalam aliran mencurigakan itu. 

Wapres Ma’ruf Amin Sebut Warga Yahukimo Bukan Kelaparan, tapi Kekurangan Pangan

Dalam keterangan persnya saat kunjungan kerja di Cibitung, Bekasi, pada Rabu (1/11) kemarin, Wapres Ma’ruf mengatakan bahwa kasus kematian di Yahukimo tersebut bukan disebabkan oleh kelaparan, melainkan karena kekurangan pangan.

Pastikan Semua yang Terkait Pemilu Sudah Mulai Disiapkan

  Menurut Wapres, segala sesuatu yang terkait dengan penyelenggaraan Pemilu telah disiapkan, termasuk berbagai hal teknis mulai dari anggaran hingga masalah keamanan. “Sudah disiapkan, artinya segala sesuatunya termasuk masalah teknis, masalah keamanan, penyelenggaraan, pembiayaan,” terangnya.

Apresiasi Kunjungan Wapres ke Papua

   Hal itu disampaikan Gubernur Rumasukun, melalui Kepala Dinas Komunikasi dan Informatika Papua, Jeri A. Yudianto. Jeri mengaku bahwa gubernur sangat mengapresiasi kunjungan Wapres ke Papua dengan beberapa agenda yang tujuannya mempercepat dan mengurai permasalahan di Papua pasca pemekaran provinsi.

Perdamaian di Tanah Papua Membutuhkan Suara Korban

“Mungkin Wapres mengangap masalah Papua hanya bisa selesaikan oleh tokoh gereja 15 orang dan beberapa pegiat ham, sehingga beberapa orang saja yang diundang. Padahal, perdamaian membutuhkan kesepakatan korban pelanggaran HAM, pihak yang bertikai dalam hal ini TNI-Polri dan TPNPB,” bebernya.

Seharusnya Bicarakan Upaya Tindak Lanjut Penyelesaian Kasus HAM

“Apa yang disampaikan ke Wapres dalam pertemuan itu adalah hal yang tidak urgent, hari ini dalam penyelesaian kasus pelanggaran HAM di Papua. Bukan sekedar meminta pengadilan HAM, sebab Pengadilan HAM itu mau dimana saja terserah. Karena UU tentang  pengadilan HAM itu ada di 4 wilayah,” tegas Frits saat dikonfirmasi Cenderawasih Pos, Kamis (12/10).

Serahkan 102 Sertifikat Tanah untuk Masyarakat di Tiga Daerah di Papua

  “Kunjungan saya ini kali ini lebih banyak bertemu dengan beberapa komunitas, pegiat HAM, dewan dewan gereja, tokoh agama dan para pengusaha. Pertemuan tersebut untuk mendengarkan pandangan yang disampaikan oleh masyarakat Papua,” kata Wapres dalam sambutannya saat penyerahan 102 sertipikat tanah untuk rakyat Provinsi Papua di PYCH, Rabu (11/10) kemarin.

Latest news

- Advertisement -spot_img