Rektor Uningrat Papua Dr. H.M. Husni Ingratubun, mengatakan mahasiswa/i yang Yudisium merupakan mahasiwa angkatan pertama Prodi Magister Kenotariatan Uningrat Papua. Dengan adanya lulusan pertama ini, merupakan wujud nyata kerja keras Uningrat Papua selama ini.
Tiga bidang ini kata Dr. Husni sudah sangat sesuai dengan kebutuhan masalah pendidikan di Indoensia saat ini. Sebab dengan terbentuknya masing masing bidang, maka efisiensi kerja untuk mendorong perkembangan pendidikan di Indonesia akan semakin kuat. "Idealnya memang seperti ini, sehingga masing-masing bidang bisa lebih fokus pada target," katanya di ruang kerja
 Rektor Uningrat Papua Dr. H.M. Husni Ingratubun, mengatakan pelatihan tersebut mengacu Peraturan Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi (Permendikbudristek). No. 53 Tahun 2023 Tentang Penjaminan Mutu Pendidikan Tinggi (PMPT)
Tim sosialisasi di Ketuai Dr. Herniati, SH, MM, MH., kemudian anggota Idris Firmansyah Reliubun, SP.d, MM dari Fakultas Hukum Universitas Doktor Husni Ingratubun Papua, Dedy Mulyadi, SH, MH, dan mahasiswa, serta Tri Yanuaria, SH, MH dari Fakultas Hukum Universitas Cenderawasih.