Friday, May 17, 2024
25.7 C
Jayapura
- Advertisement -spot_img

TAG

UNCEN

Dorong Pembangunan, Pemprov Papua Pegunungan Gandeng Uncen

Penandatanganan kerjasama tersebut dihadiri langsung oleh Pj Gubernur Papua Pegunungan, Veix V. Wanggai, dengan Rektor Uncen Oscar Oswald O. Wambrauw. Turut dihadiri Jajaran Pemprov Papua Pegunungan, juga Civitas Uncen, di Aula Rektorat Uncen, Selasa (30/1).

Dampak Lingkungan RS UPT Vertikal Diklaim Sudah Dikaji Matang

    Namun  Pengawas Proyek Pembangunan RS UPT Vertikal Papua Yusi Maryanto, menegaskan bawha terkait dampak lingkungan dari pembangunan Rumah Sakit UPT Vertikal Papua yang dibangun di Kawasan Uncen Jayapura telah lewat pertimbangan secara matang oleh pihak pengelola rumah sakit tersebut.

Kampanye Lewat Baliho Itu Pola Lama, Lebih Efektif Lewat Media

Kurang dari 25 hari lagi, tepatnya pada 14 Februari 2024 mendatang,  pelaksanaan pemilihan presiden dan pemilihan legislatif akan berlangsung.  Khususnya di Kota Jayapura sampai pertengahan Januari 2024 ini tampaknya belum begitu nampak adanya kampanye, khususnya kampanye terbatas dari masing-masing calon   legislatig (Caleg)

Pembangunan Gedung RS Vertikal Papua Capai  22,19 Persen

   Proyek pembangunan yang dibangun dengan nilai kontrak Rp 576. 095.890.312, 66  ini dibangun di atas lahan milik Kampus Universitas Cendrawasih (Uncen) di jalan Raya Abepura Sentani, Kota Jayapura seluas 6,4 hektar. Sumber dana DIPA Sekretariat Ditjen Yankes Tahun Angggaran 2022-2024.

Uncen Kampus Biak Bersama LMA dan Dewan Adat Byak Gelar Public Lecture

Public Lecture itu di gelar dengan tajuk Otonomi Khusus ( Otsus ) dan pemenuhan hak politik orang asli Papua ( Suku Byak ) menuju Pemilu 2024 dengan narasumber utama Laus D.C. Rumayom, S.Sos, M.Si Dosen Hubungan Internasional, Universitas Cenderawasih Jayapura

Ketiga Capres Serius Ingin Selesaikan Persoalan Papua

Bagaimana dengan penilaian pengamat sosial dari Universitas Cenderawasih Prof  Dr Avelinus Lefaan, dia menilai debat perdana berlangsung sangat menarik, sebab ketiga Capres  masing masing mengangkat masalah HAM dan Politik di Papua sebagai progam utama mereka.

Tingkatkan Mutu, Sekolah Adat Negeri Papua Gandeng Uncen 

  Direktur Sekolah Adat Negeri Papua Origenes Monim  Selasa mengatakan, Uncen tertarik mendukung pelaksanaan kurikulum merdeka belajar dengan penerapan bahasa daerah di satuan pendidikan mulai SD-SMA/SMK atau sederajat.

Srikandi PLN Goes to Campus

   Seminar yang bertajuk PLN Transformation : Accelerating Renewable Energi, We’re the New Energy ini merupakan salah satu upaya yang dilakukan untuk mengajak para generasi muda lebih berani dan berkontribusi dalam menjawab tantangan dan peluang pada era ke depan.

PLN Ajak Mahasiswa Berperan Wujudkan Net  Zero Emission  2060

Seminar bertajuk PLN Transformation Accelerating Renewable Energi, We’re the New Energy ini merupakan salah satu upaya yang dilakukan untuk mengajak para generasi muda lebih berani dan berkontribusi, dalam menjawab tantangan dan peluang pada era ke depan.

1.275  Lulusan Uncen Diwisuda

  Lulusan periode III (Tiga) kali ini didominasi oleh Fakultas Ekonomi dan Bisnis (FEB) dengan jumlah 255 lulusan, kedua Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik 250 lulusan, kemudian Program Pascasarjana 59 lulusan, Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan 237.

Latest news

- Advertisement -spot_img