Thursday, November 21, 2024
29.7 C
Jayapura
- Advertisement -spot_img

TAG

SATGAS

Koops TNI Habema Penuhi Kebutuhan Dasar Masyarakat di Daerah Operasi Perbatasan

Di tengah pelaksanaan tugas operasi pengamanan perbatasan Indonesia-Papua Nugini, mereka turut berusaha memenuhi kebutuhan dasar masyarakat Kampung Sorry, Distrik Aifat Selatan, Maybrat, Papua Barat Daya. 

Setelah Pilot Dibunuh, Pesawat Juga Dibakar

Kasat Reskrim Polres Mimika, AKP Fajar Zadiq menjelaskan, kasus pembakaran terhadap helikopter ini diduga merupakan rangkaian dari kasus pembunuhan terhadap warga negara asing (WNA) atas mama Glen Malcolm Conning pada Juli 2024 lalu yang berprofesi sebagai pilot dan bekerja untuk PT Intan Angkasa Air Service.

Tiba, Yonif 312/KHGantikan  Yonif 726/Tamalatea    

Danrem 174/ATW  Brigjen TNI Andy Setyawan membacakan amanat Pangdan XVII/Cenderawasih   mengatakan para prajurit yang melaksanakan  Satgas Pamtas Statis RI-PNG ini harus siap karena mereka berada diantara Negara Republik Indonesia dan negara tetangga Papua Nugini (PNG) sehingga banyak pelintas batas yang lewat. 

DPO Kepala Air Akhirnya Dibekuk

Penangkapan ini dilakukan berdasarkan keterlibatannya dalam kasus penyerangan dan penembakan terhadap warga sipil, Sudirman, yang merupakan pedagang kios di Ilaga, Kabupaten Puncak, pada 23 Mei 2024 lalu.

Uang Rp 100 Juta Bakal Digunakan Beli Senjata dan Amunisi

Kombes Bayu mengatakan diduga uang itu diduga akan dipakai untuk membeli senjata api di Dekai, Kabupaten Yahukimo, Papua Pegunungan. "Uang sebesar Rp100 juta itu diduga dirampas dari kepala kampung dan akan digunakan untuk membeli senjata api," ujar Bayu. "Saat ini ketiganya beserta barang bukti masih terus diperiksa penyidik di Mapolres Yahukimo di Dekai," katanya.

Penyuplai Amunisi ke TPN OPM Dibekuk

Brigjen Faizal, menjelaskan bahwa Maais ditangkap di Nabire berdasarkan hasil pengembangan pemeriksaan penyidik Satgas Ops Damai Cartenz-2024 terhadap Pimpinan KKB Paniai, Jemmy Magai Yogi.

Disinyalir Ada Dana Desa yang Digunakan Untuk Beli Amunisi

Kepala Operasi Satgas Damai Cartenz-2024, Brigjen Pol Faizal Ramadhani, membenarkan penangkapan tersebut. Dalam keterangannya, Brigjen Pol Faizal Ramadhani mengungkapkan bahwa Enes Dapla dan dua rekanya ditangkap bersama uang rampasan yang diduga berasal dari kepala kampung.

Pimpinan West Papua Army Dibawa ke Polda Papua

Kedatangannya dikawal ketat oleh Satgas Ops Damai Cartenz (ODC)-2024 setelah sebelumnya diterbangkan dari Timika. Seperti diketahui sebelumnya penangkapan KKB Jemmy Magai Yogi dilakukan pada Rabu, (16/10) lalu, sekira pukul 16.16 WIT di depan Kantor DPRD Kabupaten Dogiyai, Papua Pegunungan.

Pimpinan WPA Paniai Dibekuk Dalam Hilux Double Cabin

"Tim kami mendapat informasi adanya pengiriman amunisi yang diduga dibawa oleh Jemmy Magai Yogi, Panglima Kasad Divisi II Paniai. Kami kemudian melakukan pencegatan di wilayah Dogiyai dan berhasil menangkap tersangka bersama dengan sembilan orang lainnya," ujar Brigjen Pol Faizal.

Ternyata Dua KKB, Alison dan Yotenus Merupakan Pemain Lama

Usai ditangkap, polisi langsung mengecek rekam jejak keduanya. Hasilnya, baik Alison maupun Yotenus diketahui adalah pemain lama yang sempat aktif pada tahun 2022 lalu kemudian  menghilang. Keduanya memiliki catatan kelam  terkait aksi kekerasan bersenjata dan dibalik keduanya ada nama Bumi Walo yang menjadi satu aktor penting lainnya. Bumi hingga kini masih buron. 

Latest news

- Advertisement -spot_img