Saturday, July 27, 2024
26.7 C
Jayapura
- Advertisement -spot_img

TAG

PLN

Utamakan Keselamatan Kerja PLN UP3 Wamena Tanamkan Budaya Sehat Tanggap

Manajer PT PLN UP3 Wamena, Daniel Womsiwor saat membuka Kegiatan Sosialisasi Kesehatan Lingkungan Kerja dan Pelatihan Bantuan Hidup Dasar (BHD) mengatakan kesehatan dan keselamatan di tempat kerja merupakan hal utama di kantornya.

PLN Berhasil Lakukan Pemeliharaan 85 Titik Tanpa Padam di Jayapura

Sebagai salah satu penerapan core value AKHLAK yakni kolaboratif, pekerjaan tersebut dilakukan sesuai Standar Operasional Prosedur (SOP) dan instruksi kerja dengan menurunkan personel sebanyak 34 orang yang terdiri dari 16 personel tim PDKB Jayapura, 13 personel tim PDKB Sorong dan 5 personel tim PDKB Timika.

Mesin PLTA Gangguan  PLN UP3 Wamena Alami Krisis Kelistrikan

Manager PLN UP3 Wamena Dani Womsiwor mengakui jika belakangan ini semenjak minggu kemarin tanggal 1-7 juli itu memang ada punya masalah di mesin pembangkit karena di unit mesin pembangkit tenaga air di walesi, mesin nomor 1 itu ada trobeldi beringnya.

PLN UIP MPA Fokus Pembangunan Listrik di Papua Barat

Saat ini kata Wisnu, pihaknya sekarang sedang memfokuskan pembangunan listrik di Manokwari Papua Barat. Karena menurutnya pembangunan listrik di Jayapura, Sorong dan Timika sudah tercukupi.

Media Excellence Award PLN UIP Maluku-Papua, Cenderawasih Pos Raih Penghargaan

Acara yang diikuti jajaran pegawai dan pejabat PLN UIP Maluku-Papua itu, juga dihadiri General Manager PLN UIP MPA, Wisnu Kuntjoro Adi, dan Senior Manager Perizinan, Pertanahan dan Komunikasi PLN UIP MPA, Hendri Iriawan. Selain itu, sejumlah pemimpin media cetak, digital dan elektronik yang ada di Papua juga, turut hadir.

Tingkatkan Kesiapsiagaan Pegawai Melalui Pelatihan dan Simulasi Kebakaran

"Pelatihan ini merupakan salah satu langkah penting PLN untuk meminimalisir terjadinya kecelakaan kerja. diharapkan dengan pelatihan ini, seluruh pegawai PLN dapat mengetahui dan memahami bagaimana cara menghadapi dan menangani kebakaran dengan baik, baik di lingkungan kerja maupun di tempat lain," jelas Manager PLN UP3 Wamena, Dani Tabianus Womsiwor.

Kampus Yantek, Upaya PLN Tingkatkan Pelayanan Kepada Pelanggan

   “Kampus Yantek merupakan salah satu upaya PLN untuk meningkatkan kualitas pelayanan kepada pelanggan,” ujar General Manager PLN UIW Papua dan Papua Barat, Budiono. “Melalui pelatihan ini, diharapkan para petugas Yantek dapat bekerja dengan lebih profesional, aman, dan efisien.” Lanjutnya.

YBM PLN Berikan Bantuan Sarana Prasarana kepada TPA Al-Mudzakir

Diinisiasi oleh seorang ibu rumah tangga bernama Wanda Renggo, kegiatan TPA AL-Mudzakir  dilaksanakan 5 hari dalam seminggu (Senin-Jumat). Dengan semangat yang tidak pernah padam, wanita kelahiran Manokwari tersebut memberikan pelajaran al-quran tanpa memungut biaya sepeserpun.

MTQ XXX Se-Tanah Papua Resmi Dibuka, PLN Sukses Hadirkan Listrik Anti Kedip

Pj Gubernur Papua, Ridwan Rumasukun, menyampaikan melalui kegiatan MTQ XXX Se-Tanah Papua yang diselenggarakan oleh LPTQ menjadi salah satu program pembangunan di bidang agama dalam meningkatkan pemahaman dan pengembangan nilai keagaman pada masyarakat. Berbagai cabang perlombaan juga dibuat diantaranya, tilawah quran tingkat anak dan dewasa, tartil quran, fahmil quran dan KTI syarhil quran, serta hifdzil quran.

PLN Luncurkan Green SPKLU Pertama di Papua

Dengan memanfaatkan panel surya berkapasitas 7,4 kWp yang dipadukan dengan baterai lithium, inverter PV, dan inverter baterai, Green SPKLU ini menghasilkan listrik bersih untuk mengisi daya kendaraan listrik. Dengan kapasitas pengisian maksimal 10 kW dan potensi pengembangan hingga 15 kW, Green SPKLU menjadi kombinasi yang optimal dalam menghasilkan listrik bersih untuk mengisi daya kendaraan listrik, sekaligus menjadi solusi pengisian daya yang andal, bahkan saat terjadi pemeliharaan jaringan listrik.

Latest news

- Advertisement -spot_img