Sementara itu total 22 pemain yang dibawa pada laga tandang perdana menghadapi tuan rumah Kalteng Putra. Seperti diketahui Mutiara Hitam akan lebih dulu melakoni laga tandang pada pembukaan kompetisi Liga 2 musim ini. Mereka akan bertanding melawan tuan rumah Kalteng Putra, Minggu (10/9).
Persipura harus kerja keras untuk bisa mendulang poin di kandang lawan. Pasalnya secara persiapan, tuan rumah lebih diunggulkan karena sudah melakukan persiapan sangat matang.
Manajer PSBS, Yan Permenas Mandenas mengatakan bahwa timnya saat ini sedang fokus menatap laga krusial kontra "saudara" mereka, Persewar Waropen. Laga ini akan tersaji di Stadion Cenderawasih Biak.
Pemain berwarga negara Prancis tersebut sudah pasti akan bergabung dengan Ian Louis Kabes dan kawan-kawan. Meski sang pemain saat ini belum bersama Mutiara Hitam julukan Persipura, namun kabarnya manajemen Persipura sudah ada kata sepakat untuk mengontraknya selama semusim kedepan.
Tim Persipura Jayapura harus mengalihkan latihan pagi mereka di sore hari pada hari ini.
Pasalnya seluruh pemain Persipura harus lebih dulu menjalani pemeriksaan kesehatan di Klinik ASA Entrop, Jayapura Selatan, Kota Jayapura, pagi ini.
Di hari pertama, pelatih asal Makassar itu lebih menerapkan sepakbola bertahan, transisi menyerang serta penyelesaian akhir. Dengan waktu yang kian mepet, Toni Ho tak ingin membuang-buang waktu.
Tony Hoo sendiri sudah tiba di Jayapura, Selasa (5/9/2023) pagi tadi. Sesuai rencana sore ini ia akan langsung memimpin latihan Tim Persipura di Stadion Mahacandra Uncen, Kota Jayapura.
Tapi legenda hidup Persipura itu tidak ingin laga derby Papua nantinya berujung kasar. Seperti yang terjadi di laga-laga sebelumnya. Dimana derby Papua kerap menghadirkan intensitas pertandingan begitu tinggi.