Konser yang digelar di Lapangan Karang Entrop, Distrik Jayapura Selatan, itu berlangsung dengan dihadiri sekiranya ribuan penonton. Kondisi Lapangan Karang yang becek akibat diguyur hujan sesaat sebelum konser dimulai tak menyurutkan niat dari para penikmat dan pencinta musik Ariel dkk.
Konser yang sedianya baru dimulai pukul 21.00 WIT telah dipadati penonton yang sebagian besar kaum hawa. Sementara itu dari pantauan Ceposonline.com dilokasi di kondisi sepanjang jalan raya mulai dari arah Jayapura tujuan Abepura tepatnya didepan Polsek Jayapura Selatan telah terjadi kemacetan.
"Saat ini sudah masuk pada minggu ke-4 di bulan Oktober, artinya anggaran kita di tahun 2023, sedikit lagi akan berakhir, sehingga program dan kegiatan yang sudah dicapai oleh masing-masing organisasi perangkat daerah, Minggu lalu kita sudah laksanakan monitoring meja triwulan ketiga. Terima kasih kepada OPD-OPD yang sudah mencapai target penyerapannya. Baik realisasi fisik maupun realisasi keuangan yang lebih dari 75 persen," kata Widy Hartanti, Rabu (15/10).
"Setelah saya tanya ke warga yang melakukan pengeboran sumur ini. Sebenarnya mereka ini petani Tambak Bandeng yang mengebor sumur untuk mencari air asin. Ternyata seperti ini mengeluarkan gas dan tentunya ini sangat berbahaya. Itu juga akan menjadi perhatian dari pemerintah kota terutama para petani tambak ikan bandeng," kata Frans Pekey, awal pekan lalu.
"Bagian-bagian ini yang kita tidak mendampingi secara baik, sehingga hasilnya juga tidak akan maksimal, padahal dana desa yang masuk ke setiap kampung itu mencapai miliaran rupiah," kata Kepala Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan kampung kota Jayapura, Makzi L. Atanay, Rabu (25/10).
"Acara Garuda Indonesia Travel Fair ini sangat membantu masyarakat Papua khususnya masyarakat Kota Jayapura yang mau melakukan perjalanan karena banyak promo-promo menarik yang ditawarkan untuk pembelian tiket,"kata Frans Pekey, Jumat (27/10).
Pada kesempatan tersebut, Regional RCEO, Bank BRI Kantor Wilayah Jayapura, Hery Noercahaya turut hadir didampingi Elvin Kamaludin (Regional Consumer Banking Head) dan Ermana S. Irawan (Branch Manager BRI Jayapura) dan mengucapkan selamat atas Anniversary CV. Maju Makmur Ke-38 Tahun sekaligus dalam memperingati Hari Ulang Tahun Ke-77 Founder Maju Makmur Group dan Saga Group Harry Pirono.
Kapolda Papua, Irjend Pol Mathius Fakhiri menyampaikan bahwa untuk Papua saat ini hanya ada 3 orang yang merupakan alumni Akabri tahun 1990. Tiga sosok tersebut adalah Kapolda sendiri, kemudian Pangdam XVII Cenderawasih dan Irwasda Polda Papua, Kombes Pol Yosi.
Diapun mengajak semua pihak untuk bersama sama menjaga perahu besar Bahtera GKI di tanah Papua. "Diharapakan kepada seluruh pimpinan Sinode GKI untuk saling koordinasi dengan Klasis, sampai pada tingkat jemat jemaat, sehingga kita semua bersatu dalam rumpun yang sama yaitu GKI di Tanah Papua," ucap pria yang akrab disapa BTM ini.